Penelitian dilaksanakan di perairan Selatan Jawa dan Samudera Hindia pada bulan Februari 2012 selama pelaksanaan pelayaran untuk JUVO dan RAMA Bouy. Pengambilan sampel air dan pengukuran dengan me…
Lemuru (Bali Sardinella) merupakan hasil tangkapan utama nelayan di Selat Bali dan tidak dijumpai di perairan lainnya. Sampai saat ini belum banyak penelitian tentang karakteristik lingkungan di lo…
The observation of El Nino Southern Oscillation (ENSO) and Indian Ocean Dipole (IOD) impact on Sea Surface Temperature (SST) reveals some influence on Indonesian water . The data used is SST of NOA…
Total suspended mater (TSM) in Porong region has been investigated. TSM of Porong region was one of important parameter to be observed according to mud volcano that occurred in 28 May 2006. Locatio…
Untuk mendukung pengelolaan sumberdaya perikanan yang berkelanjutan dan bertanggungjawab, diperlukan informasi tentang sebaran habitat suatu jenis ikan sepanjang siklus hidupnya. Tuna mata besar me…
The design of a marine conservation area or so called Kawasan Konservasi Laut (KKL) should meet the goals of KKL itself. The objectives for each type of marine conservation area are varies and almo…
Validasi algoritma MCSST satelit NOAA-AVHRR telah dilakukan dengan menggunakan data day-time satelit NOAA-17 dan NOAA-18 tahun perekaman 2007. Sedangkan data insitu yang digunakan adalah data dari …
Riset Aplikasi Teknologi Observasi Pesisir, Laut dan Pulau-pulau Kecil dilakukan dalam rangka mengembangkan sistem teknologi pemantauan kelautan yang dapat mendukung pengembangan sumber daya kelaut…
Ikan patin merupakan jenis ikan air tawar. Jenis ikan ini banyak di gemari oleh banyak orang terutama di wilayah Indonesia. Dagingnya yang lezat dan gurih merupakan salah satu alasan orang menyukai…
The growth of the dinoflagellate, Scrippsiella sp. from Narragansett Bay, USA and the chain-forming benthic diatom, Melosira cf. moniliformis from Kendari Bay, Indonesia was evaluated under optimiz…
Dalam rangka mewujudkan pembangunan di bidang kelautan, Dewan Maritim Indonesia telah menyusun suatu perangkat nasional berupa kebijakan kelautan Indonesia (Indonesia Ocean Policy) sebagai dokumen …
Pengelolaan merupakan aspek utama bagi keberlanjutan suatu sistem perikanan .Sesuai amanat pasal 7, UU no. 31 tahun 2004 jo UU No. 45 tahun 2009 tentang Perikanan, Kementerian Kelautan …
The study analyzed nucleotide sequences from the mitochondrial cytochrome oxidase subunit (COI) gene region (654) to investigate the genetic structure of the white cyprinid (…
Dalam upaya mengembalikan kesuksesan produksi udang windu P. monodon makalangkah perbaikan dan antisipasi mengatasi kegagalan terus dilakukan. Di antarakegagalan yang terjadi adalah penurunan sifat…
Pengembangan wilayah dengan pendekatan minapolitan sebagai konsep pembangunan perikanan tidak bisa dilakukan secara parsial. Perikanan harus dibangun secara holisitik yaitu dengan membangun semua y…
Implementasi pelaksanaan program pembangunan perikanan secara nasional telah tercermin dalam Rencana Strategis (Renstra) Kementerian Kelautan dan Perikanan dalam visinya yang menyatakan: Indonesia …
Kawasan Konservasi Laut (KKL) atau Kawasan Konservasi Perairan/KKP merupakan kawasan perairan yang dilindungi, dikelola dengan system zonasi untuk meewujudkan pengelolaan sumber daya ikan dan lingk…
Ikan gabus merupakan ikan asli Indonesia. Ikan gabus dikenal sebagai ikan predator ini banyak ditemukan didanau, sungai, sendang, parit, rawa-rawa, sawah, bahkan perairan yang rendah kadar oksigen.…
Ikan patin sudah mulai populer di hampir seluruh wilayah tanah air. Ada beberapa metode budidaya pembesaran ikan patin antara lain karamba, KJA, serta di kolam tanah baik itu kolam dangkal maupun d…
Merupakan publikasi digital berbentuk leaflet yang membahas tentang PROSEDUR PEMANFAATAN ECENG GONDOK SEBAGAI BAHAN BAKU ALTERNATIF PEMBUATAN PAKAN IKAN (PELET). Standar prosedur pemanfaatan eceng …