Dalam upaya mengembalikan kesuksesan produksi udang windu P. monodon makalangkah perbaikan dan antisipasi mengatasi kegagalan terus dilakukan. Di antarakegagalan yang terjadi adalah penurunan sifat…
Tiram mutiara merupakan salah satu komoditas andalan dalam budidaya laut. Masalah utama yang dihadapi adalah pasok benih baik kuantitas maupun kualitas. Upaya perbaikan dilakukan dengan perkawinan …
Keberlanjutan budidaya kerapu sunu (Plectropomus leopardus) sangat ditentukan dari ketersediaan benih yang berkualitas secara fenotip maupun genotip. Penelitian ini bertujuan untuk mengkonfirmasi g…
Humpback grouper (Cromileptes altivelis) has been successfully spawned in 2000 by IMRAD (Institute of Mariculture Research and Development) and there are already the third gener…
Di antara penyebab terjadinya kegagalan produksi udang windu, P. monodon selain penurunan kualitas lingkungan dan penyakit adalah penurunan sifat genetik. Salah satu metode yang diterapkan dalam pe…
Penelaahan keragaman genetik pada induk dan turunan ikan kerapu sunu, Plectropomus leopardus merupakan informasi penting dalam proses pemuliaan melalui seleksi konvensional dan penggunaan marka gen…
Dalam rangka mendukung kegiatan budidaya, maka penentuan jenis kelamin ikan menjadi sangat penting dalam program pemijahan khususnya pada jenis ikan yang hermafrodit. Penelitian ini bertujuan untuk…
Produksi benih abalon Haliotis squamata skala massal di hatcheri telah berhasil dilakukan di Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Budidaya Laut Gondol, Bali. Permasalahan utama dalam budidaya ab…
Tiram mutiara merupakan salah satu komoditas andalan dalam budidaya perikanan laut di Indonesia yang sudah dikembangkan sejak tahun 1918 oleh pihak swasta, dan sudah memproduksi mutiara putih (sou…
Benih memegang peranan penting dalam setiap kegiatan budi daya perikanan. Buku ini memuat hasil-hasil riset yang telah dikemas sejak pemilihan lokasi, sumber daya, biologi teripang, teknik pembenih…