Kelompok Kerja Komisi Tuna Samudera Hindia untuk Ikan Berparuh ke IX merekomendasikan pentingnya informasi hasil tangkapan dari perikanan tradisional dalam rangka melakukan pengkajian stok di Samud…
Indonesia merupakan negara yang kaya akan potensi sumberdaya alam hayati termasuk di dalamnya ikan-ikan air tawar, payau, dan laut yang prospeknya dikembangkan sebagai komoditas yang bernilai ekono…
Salah satu komoditas perikanan budidaya bernilai ekonomis tinggi adalah ikan nila merah (Oreochromis niloticus), merupakan ikan air tawar, yang miliki potensi untuk dibudidayakan di tambak air paya…
Telur ikan adalah suatu produk yang kaya akan protein. Namun, produk ini sangat mudah membusuk karena keberadaan enzim-enzim dalam telur itu sendiri atau oleh kontaminasi bakteri. Akibatnya, apabil…
Analisa Usaha Pembenihan Ikan Nila Salin oleh DIrektorat Usaha dan Budidaya menjabarkan bahwa ikan nila yang merupakan salah satu jenis ikan air tawar yang sudah banyak dibudidayakan secara luas di…
Implementasi pelaksanaan program pembangunan perikanan secara nasional telah tercermin dalam Rencana Strategis (Renstra) Kementerian Kelautan dan Perikanan dalam visinya yang menyatakan: Indonesia …
Identifikasi dilakukan terhadap isolat bakteri dari rumput laut jenis (Kappaphycus alvarezii) yang terserang penyakit ice-ice dan air laut sebagai media budidayanya. Berdasarkan hasil uji secara mo…
Pengamatan ini bertujuan untuk mengetahui populasi bakteri pereduksi sulfat dan pengoksidasi sulfur pada sedimen tambak menggunakan larutan pengencer yang berbeda. Sampel sedimen sebanyak 5 g diger…
Ikan lele merupakan salah satu jenis ikan air tawar yang sudah dibudidayakan secara komersial oleh masyarakat Indonesia. Budidaya lele berkembang Budidaya lele berkembang pesat dikarenakan : 1) dap…
Penyakit akibat infeksi bakteri telah banyak ditemukan pada usaha budidaya ikan baik di dunia termasuk di Indonesia. Penyakit akibat infeksi bakteri Aeromonas hydrophila telah banyak menimbulkan ke…
Dalam upaya pengelolaan tertib administrasi pualu-pulau kecil di seluruh Indonesia dalam kurun waktu 2005-2008 diterbitkan buku ini. Buku ini berisikan tentang daftar sekaligus penjelasan dari pula…
Daftar Isi : 1. Mengapa Laut Penting diurus oleh negara ? 2. Sejarah dan jati diri bangsa 3. Memahami UNCLOS 1982 bagi kepentingan pengelolaan laut nusantara 4. Kekayaan laut nusantara luar bi…
Kepulauan Indonesia yang terdiri dari ribuan pulau yang menguntai dari sabang sampai Marauke, dari Miangas sampai Rote yang mempunyai kekayaan sumberdaya alam dan jasa-jasa lingkungan yang terkandu…
Karang di Indonesia, telah lama dimanfaatkan oleh masyarakat, baik untuk kebutuhan sandang, sebagai bahan pondasi tempat tinggal, maupun sebagai komoditi ekspor bagi pemenuhan kebutuhan akuarium la…
Pembangunan pulau-pulau kecil di masa lampau hampir tidak mendapatkan perhatian yang memadai, padahal kawasan ini memiliki potensi sumber daya hayati dan jasa lingkungan kelautan yang cukup besar. …
Buku ini merupakan buku bacaan yang berisikan informasi mengenai Pulau Batam. Pulau Batam adalah salah satu wilayah potensial yang ada di Indonesia dengan segala potensi di bidang kelautan, wisata,…
Tersedianya data dan informasi secara spasial dan temporal merupakan salah satu faktor pendukung keberhasilan dalam usaha penangkapan dan pengelolaan sumber daya ikan. Publikasi ini menyajikan info…
Sejarah memiliki arti yang sangat penting dalam perjalanan sebuah bangsa. Membangun kemaritiman Indonesia yang bertitik tolak dari sejarah ialah membangun keterhubungan antarpulau untuk keperluan e…
Jaring udang (Trammel Net) merupakan alat tangkap udang berbentuk empat persegi panjang berlapis tiga, yaitu : dua lembar jaring luar dan satu lembar jaring dalam yang masing-masing lembar terbuat …
Karakterisasi dan studi kinetika enzim kitinase dari isolat T5a1 asal terasi telah dilakukan. Karakterisasi ini mencakup penentuan suhu dan pH optimum, kestabilan enzim pada suhu optimumnya, dan pe…