Untuk mengetahui kemampuan natrium alginat hasil ekstraksi rumput laut jenis Sargassum filipendula sebagai bahan pengental pada pencapan batik, telah dilakukan serangkaian percobaan dan pencapan. …
Pemakaian karaginan sudah sangat luas, baik dalam pangan maupun non pangan. Namun dalam aplikasinya masih terbatas karena banyak kelemahan dalam sifat fungsionalnya. Untuk memp…
Telah dilakukan penelitian tentang pembuatan bakto agar dari rumput laut Gelidium rigidum untuk media tumbuh bagi mikroorganisme. Pembuatan bakto agar dilakukan dengan variasi waktu ekstraksi yaitu…
Teknologi pengolahannya cukup sederhana, bahan bakunya melimpah, modal yang diperlukan relatif tidak besar, dan dapat diterapkan untuk skala UKM. Buku Membuat Agar dari Rumput Laut ini menjelaskan …
Rumput laut selain sebagai penghasil agar untuk makanan juga dapat menghasilkan agarosa dan agar mikrobiologi yang memiliki nilai ekonomi lebih tinggi. Selama ini di Indonesia agar telah digunakan …