Buku ini mempelajari sisi lain dari implementasi program pemberdayaan masyarakat perikanan yang merupakan hasil kolaborasi peneliti dan/atau penyuluh perikanan lapangan yang melaksanakan program ek…
Indonesia memiliki potensi sumberdaya laut dan pesisir yang sangat besar. Beberapa masalah yang dihadapi dalam pengelolaan sumberdaya tersebut adalah : 1) Masih terbatasnya pemanfaatan potensi sumb…
Salah satu faktor penyebab deplesi sumberdaya perikanan laut adalah kegiatan penangkapan ikan dengan menggunakan alat tangkap yang sifatnya destruktif, yaitu antara lain penggunaan bom, racun, puka…
Indonesia adalah salah satu negara kepulauan (archipelagic state) terbesar di dunia dengan potensi pesisir sebesar Rp 650 triliun, bioteknologi Rp 480 triliun, perikanan Rp 380 triliun, minyak bumi…
Seminar Nasional Riset Sosial Ekonomi Kelautan dan Perikanan Tahun 2021 (Semnas Sosek KP 2021) berfungsi sebagai ajang komunikasi dan pertukaran informasi riset dan kebijakan sosial ekonomi kelauta…
Buku ini membahas mengenai keterkaitan biologi perikanan dan ekonomi serta beberapa fase dalam regulasi perikanan. Dan didalam buku ini juga dipaparkan mengenai salah satu formula yang bertujuan un…
Wasdal SDKP diarahkan untuk menekan IUU fishing secara signifikan, dengan mengerahkan sumberdaya yang ada, menggalang kerjasama dengan mitra penegak hukum, mengoptimalkan kekuatan sendiri dengan me…
Buku ini ditulis sebagai upaya untuk memperbanyak perbendaharaan kepustakaan ilmu ekonomi, khususnya dalam bidang ekonomi (ekspor-impor) perikanan. Penekanan utama dari buku ini adalah penjelasan m…
Seminar Nasional Riset Sosial Ekonomi Kelautan dan Perikanan Tahun 2018 (Semnas Sosek KP 2018) berfungsi sebagai ajang komunikasi dan pertukaran informasi riset dan kebijakan sosial ekonomi kelauta…
Ternate merupakan salah satu kota penting di Maluku Utara karena memiliki luas laut sebesar 75% dari total seluruh wilayah, serta posisinya sebagai pusat perdagangan di Maluku Utara dengan didukung…
Kendari merupakan salah satu lokasi penting dalam distribusi barang dan jasa dari dan ke Sulawesi Tenggara yang merupakan kawasan yang menghasilkan beberapa produk primer seperti kakao, jambu mete,…
Laut Natuna Utara merupakan kawasan yang menjadi prioritas pembangunan. Saat ini, berbagai infrastruktur telah dibangun di kawasan Laut Natuna Utara yaitu salah satunya adalah Pelabuhan Perikanan N…
Dalam upaya meningkatkan kesejahteraan rakyat, khususnya masyarakat kelautan dan perikanan, Kementerian Kelautan dan Perikanan terus berupaya untuk meningkatkan produksi perikanan. Sesuai dengan tu…
Indonesia memiliki potensi sumberdaya kelautan dan perikanan hayati yang meliputi potensi perikanan tangkap sekitar 12,541 juta ton pada tahun 2017; budidaya laut seluas 12,55 juta hektar; ekosiste…
Judul artikel ilmiah yang dimuat pada Buletin Riset Sosial Ekonomi Kelautan dan Perikanan Vol.9 No.1 Tahun 2014, yaitu: 1. Akses perempuan nelayan dalam kegiatan produktif, 2. Tipologi sosial buday…
Dalam buku ini, dikemukakan pendekatan teori ekologi manusia beserta contohnya di bidang perikanan tangkap dan perikanan budidaya. Disamping itu, dilampirkan pula naskah bahasan non ekologi manusia…
Sail Tomini 2015 merupakan momentum bagi berkembangnya industri maritim berbasi pemberdayaan masyarakat desa. Tumbuhnya industri maritim tersebut akan menjadi faktor pemicu perkembangan ekonomi lok…