Balai Penelitian Pemuliaan Ikan telah menghasilkan populasi ikan mas tahan Koi Herpes Virus (KHV) generasi pertama (F-1) melalui program selective breeding. Seleksi dilakukan dengan metode walk-bac…
Buletin ini menampilkan delapan artikel yang bersumber dari kegiatan penelitian yang berada di lingkup PRPT, terdiri atas : 1. Pengamatan jebis-jenis plankton di sungai Kampar Bagian Hilir, Provins…
Dalam edisi ini, jurnal ini terdiri dari 15 naskah artikel ilmiah, antara lain: 1. Seleksi benih tiram mutiara dari hasil pemijahan induk alam dengan karakter nacre putih, 2. Efektivitas transfer d…
- Capaian kinerja keluatan dan perikanan - PDB Perikanan - Perikanan Tangkap - Perikanan Budidaya - Pemberdayaan usaha garam rakyat (PUGAR) - Nilai tukar nelayan - Pengolahan dan pemasaran ha…
Udang merupakan salah satu komoditas penting sebagai komoditas ekspor utama. Dalam upaya mendorong pengembangan usaha industri udang untuk peningkatan nilai tambah dan devisa negara, diperlukan lan…
Law No.25 year 2004 concerning National Development Planning System has mandated that every governmental unit is required to create a strategic plan as working guidelines for each working unit in i…
Pemerintah Republik Indonesia melalui Program Pengembangan Terpadu Pesisir Ibukota Negara atau National Capital Integrated Coastal Development (NCICD) mulai Januari 2013 membuat master plan untuk m…
Kliping ini memuat beberapa berita dari surat kabar mengenai pemberitaan sektor kelautan pada tahun 2010 dengan tanggal penerbitan 23 januari, 24 januari dan 25 januari.
Buku seri profil wisata bahari di tujuh kabupaten di wilayah Indonesia Timur yaitu Selayar, Pangkep, Buton, Wakatobi, Sikka, Biak dan Raja Ampat yang disajikan dalam bentuk tulisan dan gambar - gam…
Sumberdaya ikan lemuru paling banyak dimanfaatkan oleh nelayan di perairan Selat Bali sejak diperkenalkannya pukat cincin di perairan tersebut pada tahun 1972. Penelitian ini bertujuan untuk mendug…
Tujuan penelitian ini adalah mengidentifikasi potensi sumber daya hiu paus, menganalisis kesesuaian dan daya dukung pemanfaatan wisata hiu paus dan menyusun strategi pengelolaan wisata hiu paus yan…
Kegiatan ini merupakan kali ke-empat setelah sebelumnya bernama Karya Tulis Ilmiah dimana merupakan ajang untuk memilih peneliti terbaik, akan tetapi pada tiga tahun terakhir konsep kegiatan terseb…
Penelitian Panel Perikanan Nasional (PANELKANAS) merupakan sebuah Penelitian yang dirancang untuk memonitor dinamika sosial ekonomi desa perikanan sebagai dampak kegiatan pembangunan nasional. Kegi…
Ikan madidihang (Thunnus albacares) merupakan hasil tangkapan utama yang banyak tertangkap di perairan sekitar rumpon laut dalam. Ikan madidihang termasuk kelompok ikan yang senang berasosiasi deng…
Strategi Nasional Kesehatan Ikan dan Lingkungan (SKIL) untuk periode 2015-2020 merupakan salah satu output dari Proyek FAO TCP INS 3402 berjudul "Development of Preventive Aquatic Animal Health Pro…
Development of a preventive aquatic animal health protection plan and enhancing capacities to shrimp disease outbreaks in Indonesia. Shrimp farming area should fulfill a food safety requirement and…
Buku ini memuat informasi tentang sebaran jenis-jenis penyakit yang seringkali dijumpai dan berpotensi menjadi kendala pada usaha budidaya ikan yang merupakan hasil kompilasi laporan monitoring pen…
Buku ini memuat informasi tentang sebaran jenis-jenis penyakit yang seringkali dijumpai dan berpotensi menjadi kendala pada usaha budidaya ikan yang merupakan hasil kompilasi laporan monitoring pen…