Buku ini berisi hasil penelitian dan kajian terkini para peneliti Badan Riset dan Sumber Daya Manusia Kelautan dan Perikanan di wilayah perairan WPPNRI (Wilayah Pengelolaan Perikanan Negara Republi…
Teluk Cempi menyimpan potensi sumber daya ikan, utamanya sumber daya udang yang belum terkelola sebagaimana mestinya, baik sebagai sumber daya perikanan tangkap maupun sebagai sumber induk udang al…
Buku ini memuat hasil riset dan kajian terkini yang telah dilakukan para peneliti Badan Riset dan Sumber Daya Manusia Kelautan dan Perikanan di wilayah perairan WPPNRI (Wilayah Pengelolaan Perikana…
Dalam upaya pengelolaan tertib administrasi pualu-pulau kecil di seluruh Indonesia dalam kurun waktu 2005-2008 diterbitkan buku ini. Buku ini berisikan tentang daftar sekaligus penjelasan dari pula…
Jaring udang (Trammel Net) merupakan alat tangkap udang berbentuk empat persegi panjang berlapis tiga, yaitu : dua lembar jaring luar dan satu lembar jaring dalam yang masing-masing lembar terbuat …
Buku ini menceritakan potensi pulau-pulau kecil dengan keanekaragaman sumber daya alam serta beragam adat istiadat dan budaya masyarakat yang tinggal di pulau-pulau kecil yang ada di Indonesia. Pub…
The Jakarta Bay is known as a fishing ground area for several traditional types of fishing gears. The fishery has important role to provide nutrition, sustainable livelihoods, and poverty allevi…
Hasil tangkapan lobster fase puerelus harganya fantastis menurut ACIAR (2008) untuk P.homarus berukuran panen 200 hingga 300 g petani bisa dengan harga Rp 150.000 per kg dan untuk P. ornatus Rp 130…
Kajian kematangan gonad pada rajungan betina mengerami telur dan fekunditas berdasarkan warna telur masih terbatas. Penelitian ini menganalisis fekunditas dan tingkat kematangan gonad rajungan beti…
Tren variabilitas status trofik adalah informasi dasar pengelolaan ekosistem perairan dalam kaitannya dengan tingkat eutrofikasi. Tujuan penelitian ini adalah menentukan tren variabilitas status tr…
Aktivitas penangkapan udang yang dilakukan secara terus menerus dapat mengancam kelestarian stok sumberdaya. Penelitian dinamika populasi dan rasio potensi pemijahan udang jerbun…
Aktivitas budidaya pembesaran lobster masih mengandalkan benih hasil tangkapan dari alam. Penelitian ini bertujuan untuk melakukan observasi kelimpahan benih lobster, Panulirus spp. di perairan Tel…
Pengembangan budidaya laut berbasis IMTA (Integrated Multi-Trophic Aquaculture) merupakan suatu metode yang dirancang untuk mengatasi masalah lingkungan yang terkait dengan penggunaan pakan pada ke…
Fitoplankton merupakan trofik level paling rendah yang dapat digunakan sebagai indikasi kesuburan perairan. Penelitian ini bertujuan untuk melakukan analisis spasial dan temporal komunitas fitoplan…
Parameter biologi seperti umur dan pertumbuhan sangat penting untuk pengkajian stok sumber daya ikan dan pengelolaan perikanan agar pemanfaatan sumber daya ikan dapat dilakukan secara berkelanjutan…
Kegiatan perikanan tangkap di wilayah teluk umumnya dilaksanakan bersamaan dengan berbagai kegiatan ekonomi lainnya yang terkonsentrasi di wilayah teluk dan area penangkapan ikan. Hal ini juga dial…
Satelit penginderaan jauh dapat memberikan informasi sistematis tentang kondisi oseanografi. Penelitian ini bertujuan memetakan zona potensial penangkapan ikan (ZPPI) cakalang di Teluk Bone selama …
Buku ini merupakan buku hasil penelitian dalam pengembangan kelautan dan perikanan. Buku ini merupakan karya ilmiah untuk mewujudkan pengabdian masyarakat dengan memerikan tambahan wawasan dan peng…
Fitoplankton dan zooplankton merupakan pakan alami bagi biota laut termasuk ikan. Tujuan penelitian adalah mengetahui struktur komunitas fitoplankton dan zooplankton serta kondisi lingkungan perair…
Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji distribusi spasial dan temporal juvenil udang dalam kaitannya dengan kondisi lingkungan perairan di Teluk Jakarta. Penelitian dilaksanakan di wilayah timur T…