Buku ini merupakan hasil kegiatan penlitian Panel Kelautan dan Perikanan (PANELKANAS) dan Dinamika Nilai Tukar Perikanan. Buku ini membahas mengenai dinamika perkembangan usaha perikanan periairan …
Sebagai negara kepulauan terbesar di dunia, Indonesia dianugerahi potensi sumberdaya kelautan dan perikanan yang sangat melimpah. Indonesia selain memiliki potensi perikanan budidaya di perairan la…
Komoditas Rumput Laut merupakan salah satu ko-moditas yang sudah diperdagangkan secara global dan memiliki potensi yang sangat besar serta po-tensial untuk dikembangkan dan dapat diandalkan. Kawasa…
Ikan Sidat (Anguilla spp) adalah komoditas perikanan air tawar dengan permintaan pasar dunia yang terus menunjukkan peningkatan dari tahun ke tahun. Beberapa Negara tujuan ekspor sidat diantaranya …
KUR merupakan kredit modal kerja dan kredit investasi yang disediakan secara khusus untuk unit usaha produktif melalui program penjaminan kredit. Perseorangan, kelompok atau koperasi dapat mengakse…
Penelitian ini bertujuan (1) mengkaji kelengkapan dan efektifitas kebijakan dan regulasi yang terkait dengan MP3EI dan KEK Bitung di sektor KP, (2) menganalisis keterkaitan peran dan fungsi MP3EI d…
Hasil tangkapan nelayan perikanan laut di Indonesia umumnya masih dipasarkan dalam bentuk segar. Pengolahan hasil tangkapan sebagian telah dilakukan, oleh kalangan anggota rumah tangga nelayan pere…
Kabupaten Maluku Tenggara memiliki potensi sumberdaya rumput laut yang cukup besar. Ketersediaan bahan baku yang berlimpah akan mendorong pengembangan agroindustri rumput laut. Penelitian bertujua…
Salah satu jumlah potensi kelautan Indonesia yang bisa dikembangkan adalah garam. Namun potensi produksi garam di Indonesia hingga kini masih belum optimal terutama dari aspek pemanfaatan, pengelol…
Perubahan lingkungan bisnis yang sangat cepat dan mengglobal menuntut lahirnya para wirausaha yang bersih, tangguh dan professional, karena hanya wirausahawan yang yang jujur, inovatif dan kreatif …
Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) dalam perekonomian nasional memiliki peran yang penting dan strategis. Namu demikian, UMKM masih memiliki kendala, baik dari pembiayaan maupun pengembangan us…
Pembangunan perikanan budidaya akan dihadapkan pada sejumlah tantangan global dan permasalahan yang menurut perubahan paradigma dan desain percepatan pembangunan perikanan budidaya. Serta pembangun…
Sumber daya ikan di Wilayah Pengelolaan Perikanan Negara Republik Indonesia (WPP-NRI) yang merupakan bagian dari kekayaan bangsa Indonesia, perlu dilakukan pengelolaan yang optimal dan berkelanjuta…
Buku ini memuat data dan informasi mengenai potensi perikanan, produksi, peluang usaha dan investasi, sarana dan prasarana serta kebijakan/regulasi pendukung investasi di 33 provinsi di Indonesia. …
Buku pedoman ini memberikan gambaran/deskripsi mengenai program sentra pengolahan hasil perikanan dan tata cara pembinaan sebagai naskah pegangan untuk pengembangan dan pembinaan kawasan sentra pen…
Perizinan usaha perikanan tangkap berfungsi sebagai salah satu instrumen pengendalian pemanfaatan sumberdaya ikan, yang juga merupakan bagian dari fungsi manajemen perikanan tangkap dalam rangka pe…
Prosedur pemberian dan penilaian kredit oleh perbankan pada umumnya tidak jauh berbeda. Perbedaannya terletak pada persyaratan yang ditetapkan dan pertimbangan masing-masing. Dalam mengadakan penil…
Buku panduan ini berisikan metode-metode pembuatan garam yang aplikatif, dilengkapi dengan informasi penunjang yang berkaitan dengan parameter lingkungan dari garam dan artemia. Buku ini dapat dima…
Indonesia memiliki berbagai sumberdaya alam yang dapat dijadikan modal pembangunan nasional. Karena itu, berbagai kegiatan ekonomi yang berbasis kelautan dan perikanan dapat dikembangkan, dalam ran…
Usaha pengolahan Bandeng berpotensi dikembangkan sebagai usaha terpadu ataupun sebagai bagian dari tahapan pembentukan nilai tambah. Potensi tersebut dikaji dari titik pandang bisnis yang senantias…