Perairan Kepulauan Anambas, Provinsi Kepulauan Riau merupakan salah satu perairan terdepan di Indonesia yang memiliki sumber daya kelautan yang luar biasa, yaitu di antaranya adalah terumbu karang,…
Kementerian Kelautan dan Perikanan mencatat, luas kawasan konservasi Indonesia telah mencapai 22,68 juta hektar atau 6,98% dari total luas perairan Indonesia yaitu 325 juta hektar. Hal tersebut sej…
Dalam kegiatan penyuluhan, penyuluh berfungsi sebagai komunikator yang sering merupakan sosok yang berasal dari luar sistem sosial masyarakat yang menjadi sasaran penyuluhan. Penyuluh yang dijaman …
Secara aplikatif penyuluhan perikanan merupakan suatu proses pembelajaran bagi para pelaku utama dan pelaku usaha perikanan beserta keluarganya, menggunakan landasan falsafah kerja meningkatkan pot…
Penyuluhan perikanan adalah pendidikan non formal yang ditujukan kepada masyarakat perikanan untuk meningkatkan pengetahuan, keterampilan, dan sikap dalam bidang kelautan dan perikanan. Kegiatan pe…
Selama lebih dari 30 tahun terakhir, telah terdapat ratusan program baik internasional, nasional maupun regional yang diprakarsai oleh pemerintah, serta berbagai organisasi dan kelompok masyarakat …
Indonesia merupakan salah satu negara di dunia yang memiliki sumberdaya alam dengan keanekaragaman hayati yang tinggi. Dengan adanya UU No.22 tahun 1999, daerah mempunyai kewenangan dalam mengelola…
Pelestarian penyu adalah salah satu contoh nyata aplikasi ketiga prinsip dasar di atas. Melestarikan penyu berarti tetap menjaga kesinambungan suplai energi dari ruaya pakan ke pantai peneluran dal…
Buku ini memuat profil dari Pusat Penyuluhan Kelautan dan Perikanan (Pusluh KP) serta program-program penyuluhan yang menjadi tugas pokok dan fungsi Pusluh KP antara lain adalah Program PUMP, Siste…
Potensi sumberdaya kelautan dan perikanan Indonesia sangat besar, dengan garis pantai sepanjang 81.000 km, dan luas perairan laut mencapai 5,8 juta km 2 yang terdiri dari perairan teritorial, perai…
Digital Society atau Masyarakat Digital merupakan sebutan untuk generasi milenial dengan ciri-ciri gemar berkomunikasi dalam kelompok, melakukan transaksi bisnis dan eksplorasi ide dengan memanfaat…
Buku ini membahas mengenai kisah-kisah sukses beberapa penyuluh perikanan. Terdapat kurang lebih sebanyak 14 penyuluh yang membagikan ceritanya didalam buku ini. Didalamnya juga membahas bahwa peny…
Pemanfaatan jenis tumbuhan dan satwa liar (termasuk penyu) pada hakekatnya bertujuan agar jenis tumbuhan dan satwa liar dimaksud dapat didaya-gunakan secara lestari untuk sebesar-besarnya kemakmura…
Penyuluhan perikanan adalah pendidikan non formal yang ditujukan kepada masyarakat perikanan untuk meningkatkan pengetahuan , keterampilan , dan sikap dalam bidang kelautan dan perikanan. Kegiatan …
Ulasan penyu belimbing ini menyediakan pemeriksaan komprehensif tentang data biologis species. Kajian ini memberikan ringkasan yang lebih komprehensif tentang informasi yang tersedia sampai dengan …
Program Penyuluhan Perikanan Nsional tahun 2019 berisi tentang keadaan umum, permasalahan, tujuan serta cara mencapai tujuan di sector kelautan dan perikanan, penyusunan program penyuluhan perikana…
Sebagai kota mandiri, Kota Bogor dalam proses mengembangkan diri untuk memberikan lingkungan hidup yang lebih baik untuk penduduknya. Kegiatan penyuluhan budidaya ikan merupakan salah satu faktor y…
Bertujuan untuk mengidentifikasi dan memetakan jasa ekosistem yang dihasilkan oleh KKTP4S, mengestimasi nilai jasa ekosistem di KKTP4S, dan menyusun desain pembayaran jada ekosistem untuk peningkat…
Penyuluhan perikanan merupakan bagian penting dalam peningkatan kualitas sumberdaya manusia kelautan dan perikanan yaitu berperan dalam memberikan bimbingan dan pembinaan kepada pelaku utama, pelak…
Peran penyuluh perikanan sebagai dinamisator, fasilitator, motivator, dan mitra sejati sangat diperlukan. Peranan penting lain yang dilakukan penyuluh perikanan adalah melakukan pendampingan usaha,…