Text
Manfaat Ikan
Sebagai bahan pangan yang diperbolehkan oleh semua agama, ikan mempunyai kandungan gizi yang luar biasa dan amat berperan terdapat kecerdasan, kesehatan dan peningkatan stamina. Buku Manfaat Ikan ini terbagi dlam 5 bagian yaitu Umum, Ikan, Rumput Laut dan produk turunannya, Binatang Berkulit Keras, dan Binatang Lunak. Kandungan vitamin dan mineral dari masing-masing jenis ikan dan kelompok tersebut berbeda tetapi satu hal penting kesamaannya adalah kandungan asam lemak omega 3 nya yang tinggi dan jenis proteinnya yang lebih mudah di cerna. Artikel ini merupakan yang terkumpul dalam tahun 2013 dari artikel dalam warta pasar ikan.
B1502322 | 613.281(08) IND m | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
No other version available