Text
Laporan Pelaksanaan: Kegiatan Komite Nasional CTI-CFF Indonesia Tahun 2017
Dalam operasional kegiatannya, CTI-CFF didukung oleh para mita yang terdiri dari Amerika Serikat, Australia, organisasi internasional, pihak swasta dan NGO yang bertujuan untuk mengatasi ancaman pada ekosistem laut, peisir dan pulau-pulau kecil dalam wilayah segitiga karang dunia melalui percepatan dan tindakan kolaboratif, dengan pertimbangan partisipasi berbagai pemangku kepentingan dalam lingkup negara-negara di kawasan segitiga karang dunia.
B1802462 | LAP-KKP 18.639.Keg | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
No other version available