Text
Jurnal Penelitian Perikanan Indonesia Vol.17 No.1 Maret 2011
Jurnal Penelitian Perikanan Indonesia telah memasuki volume 17. Jurnal Vol 17 No.1 ini berisikan delapan artikel hasil penelitian di perairan laut dengan metode hidroakustik di perairan Kabupaten Bengkalis, kelimpahan stok sumber daya ikan demersial di perairan sub area Laut Jawa, dampak perubahan luasan habitat sumber daya ikan terhadap perikanan perangkap pasang surut di Laguna Segara Anakan, struktur komunitas dan relung makanan ikan pasca introduksi ikan parin siam di Waduk Malahayu, Kabupaten Brebes, daya tangkap kapal pukat cincin dan upaya penangkapan pada perikanan pelagis kecil di Laut Jawa, tingkat pemanfaatan ikan layang abu-abu dan layang biru dari perairan Kendari, komposisi dan kelimpahan stok ikan karang serta pertumbuhan biota penempel pada terumbu karang buatan di Teluk Saleh, Nusa Tenggara Barat, dan proporsi udang dan hasil tangkapan sampingan perikanan pukat udang di sub area Laut Arafura.
B1401193 | JUR JPPI-17.01 | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
B1401195 | JUR JPPI-17.01 | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
B1401194 | JUR JPPI-17.01 | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
No other version available