mengarusutamakan Peran Ekonomi Perikanan Dalam Kebijakan Strategis Pembangun Nasional
Badan Pusat statisitik pada tanggal 5 Agustus 2014 yang lalu mengeluarkan rilis pertumbuhan ekonomi Indonesia pada Triwulan 2 tahun 2014. Seiring dengan adanya rilis terbaru tersebut, lagi-lagi sejak perode Triwulan 4 tahun 2011, sektor perikanan memiliki tingkat pertumbuhan ekonomi yang mengesankan, bahkan lebih tinggi dibandingkan dengan tingkat pertumbuhan ekonomi nasional. Pada Semester I tahun 2014 ini, sektor perikanan memiliki tingkat pertumbuhan ekonomi sebesar 6,56 persen jauh lebih tinggi dari pertumbuhan ekonomi nasional yang mencapai 3,17 persen.
B1801411 | Koleksi Digital | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
No other version available