AQUACULTURE FOR BUSINESS AND FOOD SECURITY PROSIDING
Perikanan budidaya memiliki dengan segala potensi pengembangan dan sumber daya alam yang mendukung, berpeluang menjadi salah satu pilar dalam ketahanan Pangan dan Gizi dan sebagai penggerak perekonomian nasional. Selain hal tersebut perikanan budidaya juga memiliki banyak peluang untuk menyediakan lapangan usaha dan menyerap tenaga kerja. Untuk mendukung hal tersebut Direktorat Jenderal Perikanan Budidaya menyelenggarakan kegiatan INDONESIA AQUA CULTURE 2014 dengan tema “PERIKANAN BUDIDAYA UNTUK BISNIS DAN KETAHANAN PANGAN”. Prosiding ini berisi makalah lengkap materi seminar yang dilaksanakan selama penyelenggaraan INDOAQUA2014. Selama seminar INDOAQUA 2014 diselenggarakan 6 kelompok seminar yaitu (1) Kelompok Udang, (2) Kelompok Rumput Laut, Kerapu, Baronang dan Bawal Bintang, (3) Kelompok Bandeng, Kakap, Niladan Sidat,(4) Kelompok Ikan Hias, Mutiara dan Abalone, (5) Kelompok Catfish, Gurame, Mas dan Jelawat, (6) Kelompok Pendukung Akuakultur (Lingkungan, Pakan, Probiotik, Penyakit dan Monitoring Minapolitan). Semua makalah tersebut terdapat pada prosiding ini.
B1707627 | PROS KKP 14-639.3 | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
No other version available