Daftar Isi : 1. Mengapa Laut Penting diurus oleh negara ? 2. Sejarah dan jati diri bangsa 3. Memahami UNCLOS 1982 bagi kepentingan pengelolaan laut nusantara 4. Kekayaan laut nusantara luar bi…
Karang di Indonesia, telah lama dimanfaatkan oleh masyarakat, baik untuk kebutuhan sandang, sebagai bahan pondasi tempat tinggal, maupun sebagai komoditi ekspor bagi pemenuhan kebutuhan akuarium la…
Tersedianya data dan informasi secara spasial dan temporal merupakan salah satu faktor pendukung keberhasilan dalam usaha penangkapan dan pengelolaan sumber daya ikan. Publikasi ini menyajikan info…
Sejarah memiliki arti yang sangat penting dalam perjalanan sebuah bangsa. Membangun kemaritiman Indonesia yang bertitik tolak dari sejarah ialah membangun keterhubungan antarpulau untuk keperluan e…
Buku ini ditulis sebagai sumber informasi dan tambahan wawasan terkait prosedur standar tata cara perawatan kapal pengawas perikanan. Selain itu buku ini juga memuat landasan terkait pemenilharaan …
Indonesia dikenal sebagai bangsa maritim yang sebagian besar masyarakatnya menggantungkan kehidupannya kepada laut. Salah satu suku yang masih bertahan dengan pola hidup tersebut adalah ‘Suku Lau…
Guna mengukur keberhasilan pelaksanaan Program Peningkatan Produksi Perikanan Budidaya, maka setiap satker di lingkup Ditjen Perikanan Budidaya perlu melakukan pengukuran data kinerja yang digunaka…
Peta Wilayah Pengelolaan Perikanan (WPP) adalah salahsatu dasar penting dalam mewujudkan sistem manajemen perikanan adalah salahsatu dasar penting dalam mewujudkan sistem manajemen perikanan Indone…
Buku ini memuat Pidato Ibu Menteri Kelautan dan Perikanan, Ibu Susi Pudjiastuti sepanjang tahun 2016. Tiga pilar pembangunan sektor kelautan dan perikanan yaitu: Kedaulatan, Keberlanjutan, dan Kese…
Penetapan batas maritim sangat penting dalam rangka pengelolaan sumberdaya alam dan pengembangan sosial ekonomi kelautan maupun membangun kesadaran geografik. Selain penetapan batas-batas maritim d…
Buku ini berisi mengenai pedoman umum wisata lumba lumba. Tujuan disusunnya pedoman ini adalah untuk memberikan informasi bagi masyarakat dan para pemangku kepentingan dalam pengelolaan lumba-lumba…
Buku memberikan data bagaiman cara menganalisa harga ikan. Buku ini menggambarkan harga sepuluh (10) jenis ikan di tingkat produsen, grosir dan eceran selama semester satu Tahun 2016. Sepuluh jenis…
Buku ini membahas tentang sejarah dan perkembangan nilai tukar sebagai salah satu indikator kesejahteraan masyarakat, konsep nilai tukar dalam tinjauan teori ekonomi, problematika indeks harga dan …
Buku ini memuat program-program Mitra Bahari untuk mengakselerasi pembangunan kelautan dan perikanan di wilayah laut, pesisir, dan pulau-pulau kecil.
NBM (Neraca Bahan Makanan) secara sistematis merupakan penjumlahan dari total produksi ditambah dengan jumlah stok yang ada serta jumlah impor yang masuk kemudian dikurangi dengan ekspor serta diku…
Buku ini merupakan hasil survei lapang yang dilaksanakan oleh Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Pengolahan Produk dan Bioteknologi Kelautan dan Perikanan terkait dengan kebijakan impor hasil …
Wasdal SDKP diarahkan untuk menekan IUU fishing secara signifikan, dengan mengerahkan sumberdaya yang ada, menggalang kerjasama dengan mitra penegak hukum, mengoptimalkan kekuatan sendiri dengan me…
Tindak pelanggaran illegal fishing yang dilakukan kapal-kapal asing dan kapal lokal sedemikian maraj dengan jenis pelanggaran yang hampir merata pada masing-masing wilayah perairan di Indonesia. Be…
Penyusunan pertauran daerah pengelolaan wilayah pesisir juga perlu memperhatikan kemungkinan terdapat beberapa kelompok masyarakat adat. Dalam artian bahwa, masyarakat adat pun bisa dalam kondisi m…