Di Indonesia Lola sudah dimanfaatkan masyarakat untuk berbagai keperluan, diantaranya dijual bagian cangkangnya untuk bahan kancing dan cinderamata. Kegiatan pengambilan tanpa kontrol yang ketat te…
Pengambilan bambu laut menggunakan peralatan dan metode yang tidak ramah lingkungan menyebabkan kondisi bambu laut pada lokasi pengambilan mengalami kerusakan terumbu karang yang cukup parah. Kerus…
Perdagangan internasional teripang mempunyai nilai penting sebagai sumber pendapatan sebagian masyarakat pesisir di Indonesia, di sisi lain tingginya permintaan teripang juga berimplikasi pada peni…
Potensi ekonomi kima sebagai ikan ornamental akuarium cukup tinggi, namun karena status perlindungannya maka peluang tersebut tidak dapat dimanfaatkan kecuali untuk F2. Dokumen ini diharapkan dapat…
Saat ini potensi sumber daya ikan sidat di habitat alam telah mengalami ancaman yang cukup serius. Kerusakan habitat sungai dan pembangunan bendungan di sepanjang jalur ruaya ikan sidat telah mengh…
Pemanfaatan kuda laut masih banyak mengandalkan dari hasil penangkapan di alam, meskipun proses budidaya bisa dilakukan, namun hasilnya belum cukup untuk memenuhi permintaan pasar. Banyaknya jumlah…
Ikan Napoleon merupakan jenis ikan konsumsi yang umumnya hidup di perairan pada habitat terumbu karang yang mempunyai nilai jual yang tinggi di pasar Internasional. Permintaan tinggi pasar mengaki…
Pari manta merupakan biota eksostis yang menjadi salah satu daya tarik wisata selam di dunia. Penurunan populasi pari manta di Indonesia dalam jangka Panjang akan mengancam kesinambungan wisata sel…
Ikan hiu dan pari merupakan kelompok sumber daya yang dapat diperbaharui, jika penangkapan hiu dan pari dilakukan secara bijaksana yaitu dengan melakukan penangkapan tidak melebihi jumlah yang dipe…