Kementerian Kelautan dan Perikanan memiliki program berupa industrialisasi perikanan dengan salah satu komoditas unggulannya yaitu ikan patin. Dalam rangka mendukung pengembangan program tersebut, …
Fitoplankton bertindak sebagai produsen karena fitoplankton memiliki klorofil sehingga mampu mengadakan proses fotosintesa dengan bantuan cahaya matahari dan hasil akhirnya berupa oksigen. Oksigen …
Waduk Ir. H. Djuanda terletak di Kabupaten Purwakarta Propinsi Jawa Barat dan selesai dibangun pada tahun 1967. Terletak 110 m diatas permukaan laut dengan luas genangan air maksimum 8300 ha, dan k…
Eksistensi budidaya ikan sistem keramba jaring apung di Waduk Cirata terus berlangsung, meskipun banyak hasil penelitian yang menyatakan bahwa lingkungan perairan waduk sudah menurun.…
Fitoplankton mempunyai fungsi penting di perairan karena bersifat autotrofik (menghasilkan sendiri bahan organik makanannya), dapat menyerap energy matahari menjadi oksigen dan menjadi sumber energ…
Penelitian dalam tulisan ini bertujuan, (1) menganalisis akses sumber daya berbasis hak kepemilikan sumber daya, dan (2) menganalisis mekanisme akses berbasis struktural dan relasional. …
Ikan Lukas (Dangila cuvieri) memiliki nilai ekonomis penting karena merupakan ikan konsumsi oleh masyarakat di sekitar Waduk Gajah Mungkur. Informasi mengenai beberapa aspek biologi seperti hubunga…
Salah satu penyebab terjadinya perubahan ekosistem perairan adalah pemanasan global. Waduk Cirata berpotensi menerima dampak dari perubahan iklim sehingga dapat mempengaruhi produktivitas ikan yang…
Budidaya ikan nila berkembang sebagai agribisnis yang menguntungkan. Sentra budidaya ikan nila di Jawa Barat terdapat di Waduk Jatiluhur dan Cirata. Umumnya budidaya ikan nila dilakukan melalui sis…
Ikan golsom (Hemichromis elongatus, Guichenot 1861) merupakan jenis ikan introduksi yang tidak disengaja masuk ke perairan Waduk Cirata. Populasi ikan ini telah mengalami peningkatan yang signifika…
Penelitian evaluasi kandungan logam berat pada ikan, air, dan sedimen serta evaluasi kualitas perairan dilakukan di Waduk Cirata, Jawa Barat. Pengambilan sampel dilakukan secara …
Waduk Kedungombo yang mempunyai luas kurang lebih 4.800 ha merupakan waduk serbaguna. Bagi sektor perikanan, perairan waduk merupakan sumber daya alam yang dimanfaatkan baik untuk kegiatan penangka…
Gillnet is the most common fishing gear used by fishers in Ir. H. Djuanda Reservoir. Currently, gillnet catches are dominated by midas cichlid (Amphilophus citrinellus) which is not the main target…
Waduk Ir. H. Djuanda merupakan waduk multi fungsi yang salah satunya adalah untuk kegiatan budidaya ikan. Adanya input pakan dari kegiatan budidaya dapat menyebabkan peningkatan bahan organik dan p…
Waduk Kedung Ombo merupakan waduk serbaguna dimanfaatkan sebagai irigasi persawahan, pembangkit tenaga listrik, sumber air minum, pariwisata, perikanan budidaya dan perikanan tangkap. Limbah aktivi…
Waduk Ir. H. Djuanda dimanfaatkan oleh masyarakat sekitar sebagai sumber air minum, transportasi, pariwisata, pertanian dan kegiatan perikanan baik perikanan tangkap maupun budidaya. Dalam bidang p…
Waduk Cirata yang dibangun sekitar tahun 1988 secara administratif terletak di tiga kabupaten, yaitu Bandung Barat, Cianjur dan Purwakarta. Waduk Cirata terletak di antara waduk Saguling dan waduk …
Ikan betutu (Oxyeleotris marmorata) merupakan jenis ikan yang mempunyai nilai ekonomis penting di Waduk Kedungombo. Ikan betutu di Waduk Kedungombo termasuk jenis ikan yang dominan dan digemari mas…
Perkembangan ikan oscar di Waduk Ir. H. Djuanda sangat pesat dan keberhasilan hidup ikan ini tidak terlepas dari ketersediaan makanan yang ada karena makanan merupakan faktor pokok bagi kelangsunga…
Waduk Wadaslintang memiliki potensi perikanan yang cukup besar baik perikanan tangkap maupun perikanan budidaya. Kegiatan penangkapan ikan di waduk Wadaslintang saat ini sudah cukup tinggi, yang ak…