Bahan Bakar Minyak (BBM) merupakan input produksi penting bagi nelayan. Pada awal tahun 2014, terdapat wacana untuk menghapus subsidi BBM untuk nelayan. Tulisan ini bertujuan untuk menganalis pers…
Bahan Bakar Minyak (BBM) mempunyai peranan penting dalam peningkatan produktivitas usaha perikanan, khususnya perikanan tangkap. Biaya penggunaan BBM pada usaha perikanan mencapai 70% dari biaya op…
Tujuan dari penelitian ini mengevaluasi dampak kenaikan harga BBM terhadap kinerja sektor kelautan dan perikanan. Penelitian ini menggunakan data input-output nasional yang dianalisis dengan comput…
Nelayan dalam melaksanakan operasi penangkapan ikan mengalami tantangan dari berbagai faktor, terutama dalam hal pemenuhan kebutuhan ekonomi. Faktor eksternal yang menghambat adalah ikan impor yang…
Salah satu proses pengolahan biji jarak menjadi biofuel (biodiesel) dilakukan melalui tahap proses pemampatan yang menghasilkan hasil samping (limbah) berupa bungkil jarak. Pada penelitian ini tela…
Subsidi Bahan Bakar Minyak (BBM) merupakan isu krusial dalam perekonomian Indonesia. Di sektor kelautan dan perikanan, BBM merupakan input produksi yang sangat penting bagi usaha perikanan tangkap …
Mengingat bahwa kenaikan ketersediaan energi alternatif belum dapat mengimbangi penurunan stok energi fosil, kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM) di Indonesia tak terhindarkan. Kenaikan harga …
Artikel yang diterbitkan dalam Jurnal edisi kali ini sebanyak lima artikel yang meliputi : (1) Analisa Kadar Emisi Gas Buang Kapal Nelayan yang Menggunakan Bahan Bakar Minyak Oplosan dalam Kaitann…
BPH Migas bertugas membuat kebijakan terwujudnya penyediaan dan pendistribusian BBM di seluruh wilayah NKRI dan meningkatkan pemanfaatan Gas Bumi di dalam negeri melalui persaingan usaha yang wajar…
Dengan adanya perbedaan harga Bahan Bakar Minyak di dalam negeri yang jauh lebih murah bila dibandingkan dengan harga di pasr Internasional memberi peluar terjadinya berbagai tindakan penyalahgunaa…