Buku bunga rampai ini merupakan hasil seminar yang telah diselenggarakan oleh para pakar bidang penyakit dan kesehatan ikan di Bogor pada tanggal 28 September 2004. Bermula dari merebknya terjadi w…
Buku saku ini berisikan berbagai penyakit yang dapat diderita ikan dan pengendalian hama. Penyakit-penyakit yang dibahas dalam buku ini antara lain, adalah sebagai berikut: - Bintik Putih "ICH", - …
Sentra Kelautan dan Perikanan Terpadu (SKPT) merupakan pembangunan pulau-pulau kecil dan kawasan perbatasan dengan basis spasial serta sektor kelautan dan perikanan sebagai penggerak utamanya denga…
Berbagai tantangan muncul dalam mewujudkan Negara Maritim dalam visi Indonesia sebagai Poros Maritim Dunia, salah satunya kebijakan nasional Indonesia yang lebih berbasis pada daratan dan lautan. S…
Indonesia merupakan negara dengan tingkat keanekaragaman hayati serta tingkat endemiksitas jenis flora dan fauna yang sangat tinggi, sehingga termasuk salah satu negara Mega Biodeversity. Selain it…
Ikan Napoleon masuk dalam CITES (Convention on International Trade in Endangered Species of Wild Fauna and Flora) yang dimanfaatkan secara terbatas berdasarkan kuota. Kajian yang memuat hasil obser…
Ikan Napoelon merupakan salah satu jenis ikan karang yang bernilai tinggi di pasar global. Adapun, permintaan pasar yang semakin tinggi tidak diimbangi dengan populasi ikan Napoleon yang semakin ha…
Prospek budidaya laut di Indonesia sangat baik karena ditunjang dengan potensi sumberdaya alam berupa perairan pantai yang luas dan ketersediaan teknologi budidaya yang mudah diakses oleh masyaraka…
KKP telah menetapkan bahwa pembangunan kelautan dan perikanan di Indonesia pada tahun 2010 – 2014 adalah dalam rangka mewujudkan empat pilar pembangunan, yaitu pengentasan kemiskinan (pro-poor), …
Pengolahan hasil perikanan adalah kegiatan yang dilakukan secara bertahap, berurutan, bersih serta higienik, dan memenuhi persyaratan mutu guna mengubah bahan mentah hasil perikanan menjadi produk …
Waduk Ir. H. Djuanda merupakan waduk yang dibangun di daerah aliran sungai Citarum yang terletak di Kabupaten Purwakarta Propinsi Jawa Barat pada tahun 1967. Waduk ini mempunyai luas genangan maksi…
Peningkatan produksi dalam Pengembangan Perikanan Budidaya sangat penting, khususnya untuk komoditas yang memiliki nilai ekonomis fungsi dapat dibudidayakan secara massal untuk memenuhi ekspor dan …
Gambaran umum kelautan dan perikanan provinsi jawa tengah - Letak - Batas dan luas wilayah - Topografi dan jenis tanah - Iklim - Potensi sumber daya kelautan dan perikanan provinsi jawa tengah…
Sektor kelautan dan perikanan memiliki potensi besar sebagai sektor unggulan dan penggerak utama yang membangun perekonomian daerah, menuju provinsi DKI Jakarta yang maju. PPotensi ekonomi pada sek…
- Gambaran umum perairan sulawesi utara - Profil lapangan usaha perikanan provinsi sulawesi utara - Cakupan lapangan usaha perikanan di Indonesia - Profil lapangan usaha perikanan dalam struktur…
Gelatin merupakan salah satu turunan protein kolagen yang terdapat dalam kulit dan tulang yang menjadi sumber alternatif protein yang terus dikembangkan. kulit ikan tenggiri adalah salah satu produ…
Imunostimulan merupakan bahan-bahan alternatif atau pengganti antibiotik maupun vaksin. Pemberian imunostimulan pada ikan dapat mengaktifkan respon imun non spesifik yang dapat meningkatkan pertaha…
Edwardsielliosis merupakan penyakit pada ikan air tawar yang disebabkan oleh bakteri patogen F. tarda. Penyakit tersebut merupakan penyebab terjadinya penurunan produksi perikanan budidaya air tawa…