Perlindungan kerja bagi nelayan tidak hanya merupakan peran pemerintah, namun juga merupakan kewajiban nelayan itu sendiri melalui penyusunan dan kesepakatan yang dituangkan dalam perjanjian kerja …
Pengambilan bambu laut menggunakan peralatan dan metode yang tidak ramah lingkungan menyebabkan kondisi bambu laut pada lokasi pengambilan mengalami kerusakan terumbu karang yang cukup parah. Kerus…
Pemanfaatan kuda laut masih banyak mengandalkan dari hasil penangkapan di alam, meskipun proses budidaya bisa dilakukan, namun hasilnya belum cukup untuk memenuhi permintaan pasar. Banyaknya jumlah…
Peraturan ini berisikan pembinaan dan peningkatan nilai tambah dan daya saing ikan hias anak ikan arwana, benih ikan botia hidup, dan ikan botia hidup perlu mengatur pengeluaran ikan hias tertentu …
Sektor kelautan dan perikanan memiliki sumber daya alam yang kaya sehingga memiliki potensi untuk dapat memenuhi kebutuhan pangan nasional secara mandiri. Untuk mewujudkan hal tersebut, KKP menerap…
Sesuai dengan Peta Jalan Ekonomi Biru, pembangunan sektor kelautan dan perikanan menempatkan ekologi sebagai panglima yang berperan dalam menjaga keberlangsungan dan menjamin siklus hidup, rantai m…
Jalan Kemenangan yang merupakan terbitan dari Tim Biro Humas dan Kerjasama Luar Negeri Kementerian Kelautan dan Perikanan tahun 2023 ini berisikan penjabaran dan dokumentasi tentang Budidaya Berkel…
Tujuan dari penyusunan buku ini adalah sebagai panduan penghitungan angka penghitungan angka Tahun 2020. Angka Konsumsi Ikan merupakan salah satu Indikator Kinerja Utama Kementrian Kelautan dan Per…
Udang Vaname merupakan salah satu jenis udang introduksi berdasarkan SK Menteri Kelautan dan Perikanan No. KEP.41/MEN/2001 pada tanggal 14 Juli 2001 dan diharapkan menjadi varietas unggul pengganti…
Pencemaran tumpahan minyak telah menjadi salah satu sumber pencemar utama di wilayah pesisir dan lautan. Indonesia sebagai negara yang mempunyai ALKI (Alur Laut Kepulauan Indonesia) merupakan daera…
Perdagangan manusia merupakan kejahatan yang melanggar hak asasi manusia, harkat dan martabat manusia, dan juga merusak integritas hukum internasional. Tujuan dari pembuatan jurnal ini untuk mengan…
Buku ini merupakan kumpulan dari 18 penulis dari berbagai latar belakang keilmuan maupun institusi yang berkontribusi menulis tentang segala aspek mengenai tata kelola terumbu karang. Secara substa…
Awak kapal ikan yang kompeten menjadi salah satu faktor yang dapat meningkatkan keselamatan awak kapal perikanan (AKP) di tengah laut. Berbagai masalah terus menjerat awak kapal Indonesia selama be…
Buku Kelautan dan Perikanan dalam Angka tahun 2010, merupakan upaya pusat data, statistik dan informasi dalam mendiseminasikan pencapaian kinerja Kementerian Kelautan dan Perikanan selama tahun 201…
Buku ini berisikan informasi-informasi mengenai kondisi dan potensi pulau-pulau kecil. Buku ini juga disertai dengan gambar-gambar dari setiap pulau. Selain itu juga dibahas terkait sarana dan pran…
Proyek USAID Sustainable Ecosystems Advanced (SEA) yang berjangka waktu lima tahun mendukung Pemerintah Indonesia untuk menguatkan tata kelola sumber daya perikanan dan kelautan, serta menguatkan u…
Buku ini memuat Peraturan Perundang-undangan di bidang kelautan dan perikanan yang bersifat pengatur dan ditetapkan pada tahun 2008. Sebanyak 22 peraturan perundang-undangan ditetapkan, mulai dari …
The 25th anniversary of the Ministry of Marine Affairs and Fisheries is not just a commemoration. This celebration reflects the determination of the Ministry of Marine Affairs and Fisheries to cont…
Indonesia adalah salah satu negara kepulauan (archipelagic state) terbesar di dunia dengan potensi pesisir sebesar Rp 650 triliun, bioteknologi Rp 480 triliun, perikanan Rp 380 triliun, minyak bumi…
Perayaan 25 tahun Kementerian Kelautan dan Perikanan bukan hanya peringatan. Perayaan ini mencerminkan tekad KKP untuk terus berjuang memajukan sektor kelautan dan perikanan menuju Indonesia Emas 2…