Pemindangan ikan adalah proses pengolahan ikan dengan cara kombinasi perebusan/pemasakan dan penggaraman. Produksi ikan pindang terus meningkat setiap tahunnya, hal tersebut juga terlihat pada prod…
Ikan badut Amphiprion percula merupakan spesies ikan dari famili Pomacentridae yang banyak diminati dan populer di pasar global ikan hias. Daya tarik ikan badut ini adalah dari warna jingga cerah y…
Penerapan sistem budidaya intensif pada budidaya ikan lele sering mengalami beberapa kendala seperti menurunnya kinerja pertumbuhan dan meningkatnya serangan penyakit. Penyakit yang sering menyeran…
Penyakit Motile Aeromonad Septicaemia (MAS), yang disebabkan oleh bakteri Aeromonas hydrophila dapat mengakibatkan kematian massal hingga 100%. Deteksi marka molekuler yang terkait dengan sifat ket…
Ikan nila merah merupakan ikan hibrida potensial untuk dibudidayakan secara komersial. Salah satu strategi yang dapat diterapkan untuk meningkatan produktivitas ikan nila merah adalah dengan pembat…
Berbagai permasalahan banyak ditemui oleh pembudidaya ikan berupa penurunan kualitas air, kebutuhan air yang tinggi, keterbatasan lahan, akumulasi bahan organik, penumpukan sisa feses dan pakan dal…
Mahalnya harga bahan baku pakan terutama sumber protein, menyebabkan harga pakan komersil yang tinggi. Salah satu upaya yang bisa dilakukan untuk menekan biaya pakan adalah dengan cara membuat paka…
Ikan badut Amphiprion Percula merupakan spesies ikan dari family Pomacentridae yang banyak diminati dan populer di pasar global ikan hias. Daya Tarik ikan badut ini adalah dari warna jingga cerah y…
Ikan merupakan salah satu produk pangan yang memiliki kadar air yang cukup tinggi sekitar 60 sampai 70% sehingga ikan cepat sekali mengalami proses pembusukan, oleh karena itu perlu penanganan yang…
Pengaruh penggunaan kecepatan arus dengan padat tebar berbeda pada pemeliharaan benih ikan Baung (Hemibagrus nemurus) hasil domestikasi belum pernah dilakukan. Tujuan penelitian ini adalah mengeval…
Ikan merupakan salah satu sumber protein hewani yang cepat mengalami proses pembusukan, oleh karena itu perlu adanya penanganan yang baik agar mutu ikan tetap terjaga. Cara mempertahankan kesegaran…
Pakan alami merupakan komponen penting dalam nutrisi ikan terutama ikan dalam masa pertumbuhan seperti larva dan benih (Cheban et al., 2017, Pangkey, 2009). Beberapa hasil penelitian dengan penggun…
Salah satu cara yang dapat diterapkan dalam kegiatan produksi ikan jantan menurut Dwinanti et al., (2018) yaitu dengan proses maskulinisasi benih. Maskulinisasi merupakan upaya dalam memperoleh per…
Gurami Osphronemus goramy merupakan komoditas unggulan ikan air tawar yang memiliki nilai ekonomis tinggi dengan harga relatif stabil. Permasalahan yang dihadapi dalam budi daya ikan gurami …
Gurami Osphronemus goramy merupakan komoditas unggulan ikan air tawar yang memiliki nilai ekonomis tinggi dengan harga relatif stabil. Permasalahan yang dihadapi dalam budi daya ikan gurami yaitu p…
Edwardsielliosis merupakan penyakit pada ikan air tawar yang disebabkan oleh bakteri patogen F. tarda. Penyakit tersebut merupakan penyebab terjadinya penurunan produksi perikanan budidaya air tawa…
budidaya ikan dengan cara sistem karamba jaring apung memanfaatkan sumber air wadukkoto panjang di Kabupaten Kampar yang sudah berlangsung sejak tahun 2006. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk …
Ikan Botia (Chromobotia macracanthus) merupakan salah satu ikan hias air tawar asli dari provinsi Sumatera Selatan dan Kalimantan yang paling banyak di ekspor keluar negeri. Serangan penyakit ikan …
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengkaji kandungan logam berat (Pb dan Cu) pada air, sedimen dan ikan bandeng Chanos chanos forskal di pertambakan Dukuh Tapak, Kelurahan Tugurejo.