Mahalnya harga bahan baku pakan terutama sumber protein, menyebabkan harga pakan komersil yang tinggi. Salah satu upaya yang bisa dilakukan untuk menekan biaya pakan adalah dengan cara membuat paka…
Ikan badut Amphiprion Percula merupakan spesies ikan dari family Pomacentridae yang banyak diminati dan populer di pasar global ikan hias. Daya Tarik ikan badut ini adalah dari warna jingga cerah y…
Ikan merupakan salah satu produk pangan yang memiliki kadar air yang cukup tinggi sekitar 60 sampai 70% sehingga ikan cepat sekali mengalami proses pembusukan, oleh karena itu perlu penanganan yang…
Pengaruh penggunaan kecepatan arus dengan padat tebar berbeda pada pemeliharaan benih ikan Baung (Hemibagrus nemurus) hasil domestikasi belum pernah dilakukan. Tujuan penelitian ini adalah mengeval…
Ikan merupakan salah satu sumber protein hewani yang cepat mengalami proses pembusukan, oleh karena itu perlu adanya penanganan yang baik agar mutu ikan tetap terjaga. Cara mempertahankan kesegaran…
Pakan alami merupakan komponen penting dalam nutrisi ikan terutama ikan dalam masa pertumbuhan seperti larva dan benih (Cheban et al., 2017, Pangkey, 2009). Beberapa hasil penelitian dengan penggun…
Salah satu cara yang dapat diterapkan dalam kegiatan produksi ikan jantan menurut Dwinanti et al., (2018) yaitu dengan proses maskulinisasi benih. Maskulinisasi merupakan upaya dalam memperoleh per…
Gurami Osphronemus goramy merupakan komoditas unggulan ikan air tawar yang memiliki nilai ekonomis tinggi dengan harga relatif stabil. Permasalahan yang dihadapi dalam budi daya ikan gurami …
Gurami Osphronemus goramy merupakan komoditas unggulan ikan air tawar yang memiliki nilai ekonomis tinggi dengan harga relatif stabil. Permasalahan yang dihadapi dalam budi daya ikan gurami yaitu p…
Edwardsielliosis merupakan penyakit pada ikan air tawar yang disebabkan oleh bakteri patogen F. tarda. Penyakit tersebut merupakan penyebab terjadinya penurunan produksi perikanan budidaya air tawa…
budidaya ikan dengan cara sistem karamba jaring apung memanfaatkan sumber air wadukkoto panjang di Kabupaten Kampar yang sudah berlangsung sejak tahun 2006. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk …
Ikan Botia (Chromobotia macracanthus) merupakan salah satu ikan hias air tawar asli dari provinsi Sumatera Selatan dan Kalimantan yang paling banyak di ekspor keluar negeri. Serangan penyakit ikan …
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengkaji kandungan logam berat (Pb dan Cu) pada air, sedimen dan ikan bandeng Chanos chanos forskal di pertambakan Dukuh Tapak, Kelurahan Tugurejo.
Pangan dapat terkontaminasi oleh cemaran kimia melalui beberapa faktor dan pengolahan pangan yang tidak sesuai. Tujuan dari penelitian ini adalah teridentifikasinya mayoritas penyebab penolakan pro…
Gelatin merupakan salah satu turunan protein kolagen yang terdapat dalam kulit dan tulang yang menjadi sumber alternatif protein yang terus dikembangkan. kulit ikan tenggiri adalah salah satu produ…
Perubahan kualitas yang terjadi di Sungai Tapak secara tidak langsung berpotensi mempengaruhi produktivitas dan kualitas ikan bandeng yang dibudidayakan di Dukuh Tapak, Kelurahan Tugurejo. Hal ters…
Indonesia merupakan negara produsen hasil perikanan terbesar nomor dua di dunia setelah China, dengan hasil tangkap dan budidaya termasuk tumbuhan laut sebesar 6,5 dan 14,4 juta ton pada tahun 2014…
penelitian ini bertujuan untuk mencari kolerasi antara suhu permukaan laut dan densitas klorofil-a serta mencari korelasi antara SPL, klorofil-a dan hasil tangkap ikan kembung.
Perairan umum di provinsi jambi berupa sungai dengan panjang 1.740 km yaitu sungai Batanghari, danau, rawa, dan genangan air lainnya yang luasnya sekitar 115.000 ha berpotensi besar sebagai habitat…
Ikan makerel (Scomber japonicus) menjadi ikan yang paling banyak diimpor melalui Pelabuhan Tanjung Emas selama empat tahun terakhir ikan makerel (S. japonicus) merupakan inang dan pembawa/carrier p…