Buku ini merupakan upaya Direktorat Jenderal Pengolahan dan Pemasaran Hasil Perikanan dalam mendesiminasikan beberapa indikator yang merupakan pencapaian kinerja Direktorat Jenderal Pengolahan dan …
Tugas Pembantuan adalah suatu mekanisme penugasan pemerintah pusat kepada pemerintah daerah (Provinsi/Kabupaten/Kota) untuk menjalankan kegiatan pusat sebagai stimulasi bagi daerah. Oleh karenanya,…
Publikasi buku ini tentang profil peluang bisnis dan investasi pada industri tuna II bertujuan untuk memberikan informasi yang komprehensif mengenai perdagangan tuna dunia, potensi, pemanfaatan dan…
Buku ini merupakan salah satu upaya untuk menyebarluaskan data dan informasi secara komprehensif termasuk potensi dan pemanfaatan rumput laut di Indonesia serta serta tren produksi dan ekspor-impor…
Direktorat Jenderal Kelautan, Pesisir dan Pulau-Pulau kecil mempunyai tugas merumuskan dan melaksanakan kebijakan serta standarisasi teknis di bidang kelautan, pesisir dan pulau-pulau kecil dan men…
Buku ini dimaksudkan sebagai masukan bagi para Penyuluh Perikanan, dan akan menjadi salah satu rujukan informasi dalam melaksanakan tugasnya memberikan pelaku usaha perikanan dalam mengakses ilmu p…
Buku ini membahas teknik budi daya di lahan sempit secara praktis, sistematis, dan lengkap mengenai budi daya ikan lele di lahan sempit seperti di rumah kosong, dak rumah, atau gudang yang tidak te…
Buku ini merupakan salahsatu output dari Program Kerjasama Internasional Dugong dan Seagrass Conservation Project yang dimaksudkan sebagai panduan pengukuran karbon pada ekosistem lamun berdasarkan…
Buku bunga rampai ini merupakan hasil seminar yang telah diselenggarakan oleh para pakar bidang penyakit dan kesehatan ikan di Bogor pada tanggal 28 September 2004. Bermula dari merebknya terjadi w…
Buku saku ini berisikan berbagai penyakit yang dapat diderita ikan dan pengendalian hama. Penyakit-penyakit yang dibahas dalam buku ini antara lain, adalah sebagai berikut: - Bintik Putih "ICH", - …
Ekosistem terumbu karang tersebar di hampir dua per tiga garis pantai Indonesia, dengan karang keras termasuk dalam daftar Apendiks II CITES (Convention on International Trade in Endangered Species…
Indonesia merupakan negara dengan tingkat keanekaragaman hayati serta tingkat endemiksitas jenis flora dan fauna yang sangat tinggi, sehingga termasuk salah satu negara Mega Biodeversity. Selain it…
Ikan Napoleon masuk dalam CITES (Convention on International Trade in Endangered Species of Wild Fauna and Flora) yang dimanfaatkan secara terbatas berdasarkan kuota. Kajian yang memuat hasil obser…
Ikan Napoelon merupakan salah satu jenis ikan karang yang bernilai tinggi di pasar global. Adapun, permintaan pasar yang semakin tinggi tidak diimbangi dengan populasi ikan Napoleon yang semakin ha…
Perairan di Indonesia memiliki keragaman jenis hiu yang cukup tinggi. Setidaknya 116 jenis hiu yang termasuk kedalam 25 suku ditemukan di wilayah perairan Indonesia. Namun kondisi saat ini menunjuk…
Buku ini merupakan dokumentasi kegiatan Direktorat Jenderal Pengelolaan Ruang Laut dalam pelaksanaan seluruhkegiatan di tahun 2017 dan 2018, baik dari Satker Direktorat Pendayagunaan Pesisir dan Pu…
Dokumen NDF yang sudah disusun ini berdasarkan pada status perikanan hiu yang ada saat ini di Indonesia dan perencanaan implementasi pengelolaan yangdisarankan untuk diterapkan oleh Kementerian Kel…
Konservasi merupakan upaya perlindungan, pelestarian dan pemanfaatan suatu wilayah atau sumberdaya ikan dan ekosistemnya untuk menjamin keberadaan dan keseimbangan sumberdaya ikan dan ekosistemnya …