Salah satu strategi yang dipilih untuk melakukan upaya konservasi SDI, yaitu konservasi ekosistem, dengan upaya mencadangkan, menetapkan, dan selanjutnya mengelola Kawasan-kawasan konservasi perair…
Wisata selam merupakan salah satu kegiatan pemanfaatan kawasan dalam rangka meningkatkan kesejahteraan masyarakat pesisir yang dapat dikembangkan di kawasan konservasi perairan. Berdasarkan PP 60 T…
Buku ini merupakan acuan dalam penggunaan website perizinan pemanfaatan kawasan konservasi perairan yang disesuaikan dengan prosedur standar operasional dalam pemberian izin pemanfaatan sesuai deng…
Buku ini disusun berdasarkan hasil kajian yang dilakukan yang melibatkan kelompok masyarakat di sekitar Taman Wisata Perairan (TWP) Kepulauan Anambas. Tujuannya adalah untuk mengenal potensi dan ka…
Prospek budidaya laut di Indonesia sangat baik karena ditunjang dengan potensi sumberdaya alam berupa perairan pantai yang luas dan ketersediaan teknologi budidaya yang mudah diakses oleh masyaraka…
Konservasi merupakan upaya perlindungan, pelestarian dan pemanfaatan suatu wilayah atau sumberdaya ikan dan ekosistemnya untuk menjamin keberadaan dan keseimbangan sumberdaya ikan dan ekosistemnya …
Buku ini merupakan buku untuk mengenal potensi dan menilai tingkat kesiapan investasi serta rencana pengembanganinvestasi dan bisnis ekowisata di Kawasan Konservasi Perairan Pesisir Timur Pulau Weh…
Buku peraturan perundang-undangan ini berisi tentang aturan pengelolaan wilayah pesisir dan pulau-pulau kecil yang belum memberikan kewenangan dan tanggungjawab Negara secara memadai atas pengelola…
Buku ini disusun sebagai gambaran hasil pemantauan pemanfaatan sumber daya kelautan di kawasan konservasi perairan nasional pada tahap awal RPJMN 2015-2019 yang dilaksanakan di 26 lokasi kawasan ko…
Dalam rangka menjaga keseimbagnan antara pemanfaatan sumberdaya alam untuk tujuan ekonomi dan kelestarian pesisir dna laut, Pemerintah berkomitmen mebangun dan mengelola Kawasan Konservasi Perairan…
Buku ini membahas mengenai konservasi di raja ampat. Raja Ampat merupakan satu surga dunia yang berada di bumi Indonesia, potensi keindahan alam bahari di kabupaten ini tidak hanya terkenal di Ind…
Sebagai arahan dalam mengimplementasikan kegaitan pemanfaatan lembaga pengelola perlu memiliki dokumen rencana teknis pemanfaatan kawasan konservasi sebagai turunan teknis dari rencana pengelolaan …
Degradasi sumberdaya ikan di Kabupaten Raja Ampat, Provinsi Papua Barat, merupakan masalah serius, pada saat ini dan di masa yang akan datang. Kondisi ini diperparah dengan kurangnya sistem pengelo…
Sebagaimana daratan, laut memiliki potensi yang memegang peranan penting bagi kehidupan manusia. Oleh karena itu, laut dengan segala potensinya perlu dikelola secara terpadu untuk dapat dimanfaatka…
Buku Menuju KKL Berau ini diharapkan dapat: - Melengkapi data-data dan informasi, termasuk potensi dan permasalahan pada KKL Berau. - MEningkatkan pemahaman masyarakat tentang potensi dan permasa…
Buku ini berisi tentang upaya konservasi terhadap keanekaragaman hayati sumberdaya laut di daerah Kabupaten Natuna.
Perjalanan 10 tahun bukanlah waktu yang singkat untuk menginisiasi, mematangkan konsep dan mengimplementasikan Mintra Bahari. Buku ini merupakan sebuah portofolio kegiatan dan kelembagaan Konsorsiu…
Jurnal Mitra Bahari Vol.2 No.3 Agustus-Oktober 2008 memiliki 7 artikel ilmiah dalam berbagai subjek yang berkaitan dengan kelautan. Jurnal ini bertujuan sebagai sarana sosialisasi dan diseminasi ha…
Konservasi kawasan perairan merupakan bagian dari upaya konservasi ekosistem yang ditunjukan untuk mewujudkan pengelolaan sumberdaya ikan yang berkelanjutan. Buku ini memberikan gambaran tentang ka…