Dalam terbitan kali ini disajikan hasil kegiatan perekayasaan untuk peningkatan produksi udang, broodstock udang windu, serta unit layanan benih untuk masyarakat . Hal tersebut merupakan upaya unt…
Di berbagai daerah lain, belut menjadi salah satu pakan yang disukai masyarakt. Selain enak dan gurih rasanya, daging belut juga dapat membantu pemenuhan gizi keluarga. Buku ini berisikan informasi…
Publikasi ini disusun sebagai salah satu upaya mengatasi masalah kekurangan protein hewani di masyarakat. Buku ini juga sebagai pedoman bagi masyarakt yang berkeinginan melaksanakan budidaya ikan t…
Media budidaya air payau nomor 16 tahun 2016 ini merupakan media informasi inovasi teknologi perikanan budidaya air payau yang terdiri dari 7 (tujuh) artikel hasil kegiatan perekayasaan tahun 2016 …
Buku Menuju KKL Berau ini diharapkan dapat: - Melengkapi data-data dan informasi, termasuk potensi dan permasalahan pada KKL Berau. - MEningkatkan pemahaman masyarakat tentang potensi dan permasa…
Buku ini mencoba menyajikan data dan informasi mengenai tingkat adopsi masyarakat terhadap paket teknologi yang dianjurkan serta penyebaran ide-ide baru kepada masyrakat dalam sistem sosial tertent…
Untuk mendapatkan pertumbuhan ekonomi yang semakin berkualitas, pembangunan dan kebijakan ekonomi yang berdaulat perlu memperhatikan tiga pilar, yaitu: perluasan kesempatan usaha yang berdasarkan p…
Pada pertengahan 2014 pertumbuhan dan perluasan kesempatan kerja Indonesia cenderung melemah karena kebangkitan global yang lebih lemah dari perkiraan semula dan kebijakan moneter dalam negeri yang…
Sebagai ikan hias eksklusif, arwana diminati oleh berbagai etnis. Untuk menikmati lenggak-lenggoknya dengan pancaran kemilau sisiknya, perlu pemahaman tentang kebiasaan dan kebutuhan hidupnya. Buku…
Peran humas yang sangat strategis dalam pemetaan, pendataan dan manajemen informasi maka diperlukan bagi aparat untuk meningkatkan kesadaran akan pentingnya peran dan fungsi informasi yang ada dala…
Pelatihan merupakan cara yang sangat hebat untuk menghasilkan karyawan yang terbaik. Buku ini menjawab semua pertanyaan tentang pelatihan tersebut dan lebih banyak. Buku ini ditujukkan bagi orang-o…
Penggunaan hewan sebagai obat telah lama digunakan, misalnya kelelawar digunakan untuk mengobati asma atau empedu ayam untuk mengobati diabetes. Sekarang, penggunaan hewan sebagai ramuan obat semak…
Jabatan fungsional kehumasan dalam rangka pengembangan karier dan peningkatan kualitas profesionalisme PNS yang menjalankan tugas dibidang informasi dan kehumasan pemerintah sudah mendapat legitima…
Buku ini disusun dalam rangka menyosialisasikan kepada masyarakat visi Indonesia Sehat 2010, dan menjelaskan jalur-jalur mana yang akan ditempuh guna mencapai visi tersebut. Dengan membaca buku ini…
Humas sebagai suatu lembaga mempunyai tugas pokok melakukan komunikasi dengan publik. Didalam melaksanakan tugasnya humas memiliki tujuan, dan salahsatunya adalah mendapatkan opini publik yang soli…
Jabatan fungsional kehumasan dalam rangka pengembangan karier dan peningkatan kualitas profesionalisme PNS yang menjalankan tugas dibidang informasi dan kehumasan pemerintah sudah mendapat legitima…
Dunia kehumasan memang telah sejak lama menhadirkan kemungkinan lain dalam memandang hubungan dan cara berkomunikasi antara suatu organisasi dengan pemangku kepentingannya. Terdapat tiga kekhasan k…
Tantangan yang dihadapi aparatur negara cukup memprihatinkan terutama karena dalam praktek selama ini para pemimpin dan aparatur negara masih sering mengabaikan nilai-nilai moral dan budaya kerja a…
Dalam rangka memajukkan kesejahteraan umum, pemerintah berkewajiban mengembangkan program-program pembangunan secara terencana dan berkesinambungan termasuk mengembangkan program-program pembanguna…
The issues covered in this book-the Asean vision 2020, the Ha Noi Plan of Action and ASEAN's relations with China, Japan and South Korea (ASEAN+3)-are of immense importance because they reflect the…