Perairan umum yang terdiri dari danau, waduk, rawa, lebak, sungai serta genangan lainnya, merupakan sumberdaya perairan yang potensial untuk lebih dikembangkan dalam memnuhi kebutuhan protein masya…
Waduk Ir. H. Djuanda merupakan waduk yang dibangun di daerah aliran sungai Citarum yang terletak di Kabupaten Purwakarta Propinsi Jawa Barat pada tahun 1967. Waduk ini mempunyai luas genangan maksi…
Dalam buku ini berisi tentang pentingnya pemantauan kualitas perairan dalam pembangunan sektor kelautan dan perikanan indonesia dapat mewujudkan kesejahteraan masyarakat perikanan.
Sumberdaya ikan di perairan Indonesia baik di perairan umum daratan maupun di perairan laut semakin terdesak oleh aktifitas pembangunan dan bencana alam yang sering terjadi akhir-akhir ini, sehingg…
Penelitian dan pengembangan dalam sub sektor perikanan berfungsi menyediakan informasi teknologi yang mendukung program pembangunan perikanan. Petunjuk teknis "Pengelolaan Perairan Waduk bagi Pemba…