Jurnal Ariomma edisi ini berisi beberapa judul penelitian ilmiah. Terdapat lima penelitian yang dipaparkan dalam edisi ini, diantaranya mengenai: Uji coba Atraktor dari kulit kerang pada rumah ikan…
Perikanan tradisional Indonesia sejak lama telah mengoperasikan alat tangkap pasang surut berpenaju yang dikenal dengan sebutan Sero, Jermal, Kelong dan Belat. Kelompok jenis alat tangkap ini keran…
Kapal perikanan sangat diperlukan sebagai sarana apung penangkapan dalam upaya pemanfaatan sumberdaya perikanan yang beraneka ragam, sehingga penggunaan berbagai jenis alat penangkap ikan berpengar…
Rumpon merupakan salah satu jenis alat bantu penangkapan ikan yang dipasang di laut dengan tujuan untuk menarik gerombolan ikan agar berkumpul di sekitar rumpon, sehingga ikan mudah ditangkap denga…
Gerakan meronta dan hentakan ikan saat terkait pada mata pancing ulur menyebabkan penarikan ikan lebih sulit dengan waktu yang relatif lama. Lamanya proses penarikan ikan keatas kapal mengakibatkan…
While SEAFDEC and the Thai Departement of Fisheries are cognizant and very supportive of the worldwide necessity of adopting responsible fishing technologies and practices they also very well recog…
Buku ini memberikan informasi kepada masyarakat, para praktisi, akademisi dan pengambil kebijakan yang terkait dengan perikanan di perairan umum. Informasi pada buku ini adalah informasi awal yang …
Dalam kebudayaan, sistem mata pencaharian hidup berupa penangkapan hewan buruan merupakan profesi tertua yang dilakukan oleh manusia. Seiring dengan perkembangan teknologi dan penemuan alat transpo…
Studies on the mortality of fish discarded from the decks of fishing vessels generally show high mortality rates, although the types of injuries and their severity are highly species-specific. Most…
Keberhasilan usaha penangkapan selain tergantung pada faktor kelimpahruahan sumberdaya ikan yang menjadi target tangkapan disuatu perairan dan ketrampilan sumberdaya manusia, juga akan sangat berga…
Pembangunan perikanan tangkap pada hakekatnya ditunjukan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat, khususnya nelayan, dan sekaligus untuk kelestarian sumberdaya ikan serta lingkungan. Salah satu…
Rancang bangun alat penangkapan ikan sangat diperlukan sebagai acuan sekaligus untuk memberikan gambaran bagi para pengguna yang terlibat dalam disiplin dan usaha penangkapan ikan. Dalam penyajian …