Text
PETUNJUK TEKNIS : BUDIDAYA UDANG VANAME (Litopenaeus Vannamei) INTENSIF YANG BERKELANJUTAN
Petunjuk Teknis berjudul "PETUNJUK TEKNIS : BUDIDAYA UDANG VANAME (Litopenaeus Vannamei) INTENSIF YANG BERKELANJUTAN" disusun berdasarkan hasil kajian dan pengalaman teknis yang dilakukan BBPBAP Jepara untuk dijadikan sebagai pedoman teknis di lapangan bagi petambak khsuusnya dan masyarakat perikanan umumnya. Teknologi yang berkembang dan aplikasi teknologi untuk budidaya udang di tambak relatif konsisten, dengan sistem resirkulasi tertutup akan memberikan peluang terhadap eingkat keberhasilan budidaya udang di tambak.
B0901721 | 639.512.2 MUR p (02) | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
B1005375 | 639.512.2 MUR p (01) | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Currently On Loan (Due on2019-12-06) |
No other version available