Text
Jurnal Pesisir dan Lautan Vol.4/No.3/2002
Buku ini terdiri dari beberapa makalah penelitian dan kajian kebijakan. Adapun judul yang termuat dalam makalah ini yakni:
- Analisis kesesuaian lahan dan kebijakan pemanfaatan ruang kawasan pesisir teluk balikpapan
- Analisa penentuan sektor prioritas di Kelautan dan Perikanan Indonesia
- Kajian partisipasi masyarakat dalam pengelolaan mangrove
- Evaluasi status keberlanjutan pembangunan perikanan: aplikasi pendekatan Rapfish
- Creating a Legal framework for Integrated coastal management in Indonesia.
Juga memuat resensi buku , mengenai:
- The tipping point: How little things can make a big difference
- Marine protected areas: tools for sustaining ocean ecosystem
B1002540 | Available but not for loan - Missing | ||
B1002541 | JUR JPL-04.03 | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
No other version available