Text
Budi Daya Ikan Patin (pangasius sp): Proyek Pengembangan dan Pemanfaatan Sumberdaya Perikanan Budidaya Pusat Tahun Anggaran 2001
Ikan patin adalah salah satu jenis ikan air tawar yang berasal dari perairan umum. Apabila ditinjau dari aspek pembudidayaan, teknologi budidaya ikan patin relatif telah dikuasai. Ketersediaan benih yang semula dianggap sebagai kendala, namun saat ini telah banyak pembenihan perorangan maupun perusahaan yang berhasil memproduksi benih ikan patin. Buku ini merupakan hasil proyek pengembangan dan pemanfaatan sumberdaya perikanan budidaya pusat tahun anggaran 2001.
B0900217 | 639.31 IND b (01) | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
B1005244 | 639.31 IND b (02) | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
B1005245 | 639.31 IND b (03) | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
No other version available