Text
Modul Kurikulum Muatan Lokal Pendidikan Lingkungan Hidup Untuk Tingkat Sekolah Dasar Kabupaten Teluk Bintuni
Salahsatu upaya pembangunan sumberdaya yang diupayakan adalah pengenalan nilai-nilai kearifan lingkungan sejak dini kepada anak-anak di Kabupaten Teluk Bintuni dengan mengintegrasikan muatan lokal ke dalam kurikulum Sekolah Dasar, khususnya Kelas 4, Kelas 5 dan Kelas 6. Melalui integrasi kurikulum muatan lokal ini ke dalam kurikulum Sekolah Dasar diharapkan anak-anak sejak usia dini dapat mengenali, memahami dan mencintai lingkungan hidup, khususnya di wilayah dimana mereka berada. Dengan demikian upaya ini diharapkan dapat memberdayakan sumberdaya manusia yang mengenal dan mencintai lingkungan hidupnya, sehingga dalam jangka panjang pembangunan yang dilaksanakan di lingkungan hidupnya, sehingga dalam jangka panjang pembangunan yang dilaksanakan di Kabupaten Teluk Bintuni senantiasa berorientasi pada pembangunan yang berwawasan lingkungan.
B1004773 | 37.048.3:574 PEM m (1) | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
B1004774 | 37.048.3:574 PEM m (2) | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
B1004788 | 37.048.3:574 PEM m (3) | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
No other version available