Text
Pemungutan Secara Lestari Sumber Daya Tumbuhan Non-Kayu Dalam Hutan Tropis Basah: Suatu Pengantar Ekologi
Sebuah pedoman mengenai keseimbangan ekologis, manual ini akan memebrikan keterangan-keterangan kepada para pemakai manual ini tentang apa yang menjadi tujuannya, pembaca juga mendapatkan informasi bagaimana menyediakan cara-cara sederhana yang berhasil guna untuk menentukan apa dan abagaimana mencapai tingkat pemungutan sumber daya non kayu pada hutan tropis basah lestari. Buku ini dimaksudkan untuk dipergunakan dalam usaha merencanakan dan melaksanakan pemungutan sumber daya tumbuhan non-kayu secara ekologis lestari.
B1201581 | 581.5(213.56) PET p (1) | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
B1201582 | 581.5(213.56) PET p (2) | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
No other version available