Text
Tanaman Berkhasiat Antioksidan
Seiring dengan berubahnya zaman, perkembangan teknologi, dan gaya hidup yang telah membawa dampak terhadap kesehatan manusia. Kesalahan menu makan menimbulkan terbentuknya radikal bebas dalam tubuh. Bila bereaksi dengan senyawa polutif yang berasal dari pabrik maupun kendaraan bermotor, radikal bebas akan menjadi racun bagi tubuh. Selanjutnya, racun ini akan merusak fungsi sel tubuh dan dapat mengakibatkan penyakit degeneratif. Buku ini menjelaskan tentang pentingnya antioksidan bagi tubuh, kadar per hari yang harus dikonsumsi, dan jenis tanaman yang mengandung senyawa antioksidan.
B1201531 | 633.88 HER t (1) | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
No other version available