Text
Tanaman lalap berkhasiat obat
Lalapan sangat dekat dengan kehidupan masyarakat Sunda dan sebagian Jawa. Dan mungkin saja Anda pun salah satu konsumennya. Lalapan merupakan sayuran yang dikonsumsi sehari-harri dalam keadaan mentah atau direbus. Sejumlah lalapan berkhasiat untuk mengatasi berbagai penyakit seperti diabetes, kanker, asam urat, darah tinggi, lever, rematik, asma, maag dan anemia. Dalam buku ini terdapat 31 jenis lalapan berkhasiat obat yang dapat dikonsumsi sesuai rekomendasi pemakaiannya.
B1201529 | 633.88 MAN t (1) | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
B1201530 | 633.88 MAN t (2) | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
No other version available