Text
Membuat Replika Makanan dan Minuman dari lilin
Lilin yang biasa kita pakai yang hanya berbentuk batangan warna putih, yang hanya sekadar kita pakai sebagai alat penerangan dikala listrik padam, tidak banyak orang ketahui bahwa lilin dapat kita ubah bentuknya menjadi sebuah hasil keterampilan yang sangat menarik. Didalam buku ini menmberikan tahap-tahapan dalam membuat kerajinan tangan dari bahan utama yaitu lilin menjadi replica makanan dan minuman yang sangat menarik dan juga seperti makanan dan minuman aslinya.
B1006362 | 745.5 SRI m (1) | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
B1006378 | 745.5 SRI m (2) | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
No other version available