Text
Pola dan Rencana Pembangunan Negara Kesatuan Republik Indonesia (Porenbang NKRI) Zaman Restorasi: Menuju Negara Maritim yang Besar dan Kuat di Dunia
Diskusi tersebut sangat terbuka, demokratis dan sangat konstruktif. Dari hasil diskusi tersebut Forum Indonesia Maju menyatakan akan menyosialisasikan gagasan tentang Porenbang NKRI ini kepada masyaraka, pemerintah maupun lembaga legilatif, Forum Indonesia Maju melihat urgensinya merencanakan akan mencetak kembali sebagai Edisi Kedua dengan menyempurnakan dari hasil diskusi. Forum Indonesia Maju melihat urgensinya merencanakan akan mencetak kembali sebagai Edisi kedua dengan menyempurnakan dari hasil diskusi. Forum Indonesia Maju menyadari betapa pentingnya NKRI mempunyai sebuah roadmap tentang masa depan kita. Karena itu, forum ini juga merencanakan untuk mendorong kepada pihak eksekutif maupun legislatif agar segera mengambil prakarsa membentuk suatu UU tentang pola dan Rencana Pembangunan NKRI untuk 25 tahun sebagai Road Map Negara untuk mengisi kekosongan konstitusional dan sekaligus menggantikan GBHN yang telah dihapus.
B1005701 | 341.461(910) LEM p | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
No other version available