Text
Bambu, kemenyan, jelutung, gaharu, tengkawang, sebagai alternatif komoditif hutan non kayu
Hutan tropis Indonesia dikenal memiliki potensi keanekaragaman hayati yang tinggi. Salah satu komoditas hutan yang memiliki potensi dan nilai ekonomi tinggi adalah komoditas non kayu, yang dapat dikembangkan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Informasi komoditi hutan non kayu yang disajikan dalam booklet ini adalah Bambu, Kemenyan, Jelutung, Gaharu, dan Tengkawang lengkap dengan informasi manfaat budidaya jenis-jenis tersebut.
B1005413 | 630.8 IND b | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
No other version available