Text
Usaha Pembenihan Ikan Hias Air Tawar
Prospek bisnis ikan hias di Indonesia berpeluang besar untuk dikembangkan. Faktor pendukungnya adalah jenis ikan yang beragam, air cukup tersedia, lahan relatif luas, dan iklimnya cocok. Kenyataan juga menunjukkan bahwa ketersediaan ikan hias sebagai komoditas ekspor pada tingkat eksportir selalu lebih kecil dari pada permintaan importir di luar negeri sehingga eksportir tidak pernah memiliki kelebihan stok. Buku ini dirancang untuk memberikan gambaran tentang usaha pembenihan ikan hias air tawar, antara lain menyangkut pemilihan jenis ikan, persiapan sarana pembenihan, pakan, pengendalian hama penyakit, pengelolaan hasil panen, serta analisis usaha.
B1003427 | 639.34 DAE u (2) | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
B1005089 | 639.34 DAE u (1) | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
No other version available