Text
Panduan Pelaksanaan Gerakan Bersih Pantai Dan Laut 2003
Gerakan Bersih Pantai dan Laut diluncurkan sebagai pengendalian pencemaran laut guna mendukung pembangunan kelautan dan perikanan di Indonesia. Sebagaimana fokus jangka pendek GBPL bahwa pembersihan pencemaran diarahkan pada sampah, karena sudah diketahui bersama semakin hari permasalahan sampah di laut semakin merugikan nelayan, pembudidaya ikan dan masyarakt umumnya. Buku ini merupakan panduan untuk pelaksanaan GBPL. Isi panduan ini masih sangat global dan memberikan pejelasan tentang tujuan, sasaran, ruang lingkup GBPL dan sekilas dijelaskan pula tentang permaslahan pencemaran laut di Indonesia.
B0901785 | 551.4.038:551.461.2 IND p (3) | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
B1004157 | 551.4.038:551.461.2 IND p (1) | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
B1004196 | 551.4.038:551.461.2 IND p (2) | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
B0901786 | 551.4.038:551.461.2 IND p (4) | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
No other version available