Text
Indikator Industri Besar dan Sedang : Indonesia 2003
Seiring dengan meningkatnya peran sektor industri terhadap perekonomian, permintaan data statistik di bidang industi pun meningkat. Data yang disajikan dalam buku ini terbatas pada kegiatan industri besar dan sedang, yaitu perusahaan/usaha industri pengolahan yang mempunyai tenaga kerja 20 orang atau lebih. Data yang disajikan dalam buku ini adalah beberapa indikator industri dari tahun 1999 sampai dengan tahun 2003 seperti jumlah perusahan, tenaga kerja, nilai tambah dan produktivitas tenaga kerja yang disajikan menurut KBLI 2 dan 3 digit.
B1002095 | STA BPS 05-31:639 INDUSTRI | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
No other version available