Text
Bunga Rampai Kehumasan No.1/2002
Humas sebagai suatu lembaga mempunyai tugas pokok melakukan komunikasi dengan publik. Didalam melaksanakan tugasnya humas memiliki tujuan, dan salahsatunya adalah mendapatkan opini publik yang solid. Melalui pembentukan opini publik humas dapat membangun 'citra' yang baik atau menguntungkan bagi organisasi atau lembaga. Pembahasan dalam buku ini mencangkup: Pengembagangan program jaringan layanan informasi; Dampak perubahan tata pemerintahan terhadap komunikasi dan informasi ; Menyiapkan diri menghadapi tantangan; Fungsi dan peran kontrol masyarakat terhadap organisasi; Strategi komunikasi menghadapi krisis; Kinerja public relation dalam pembentukan opini; Marketing public relations; Mengawinkan Investigasi dan Jurnalisme sastrawi; Kamera Digital.
B0900543 | 331.1 IND b (1) | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
B1201308 | 331.1 IND b (2) | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
No other version available