Text
Majalah Ilmiah Warta Dharmawangsa
Terbitan edisi 41 bulan Juli tahun 2014 Majalah Ilmiah Warta Dharmawangsa kembali meluncurkan hasil karya ilmiah para dosen dari berbagai perguruan tinggi negeri dan swasta. Artikel tersebut antara lain adalah; 1. Pola Distribusi dan Faktor Lingkungan Kerang Lokan Geloina Erosa (Solander 1786) di Ekosistem Mangrove Belawan. 2. Pentingnya Modal Sosial. 3. Wawasan Kebangsaan dan Etika Kerukunan Dalam Kebhinekaan. 4. Kebutuhan Air dan Tingkat Kemasaman Tanah Berpengaruh Terhadap Pertumbuhan dan Produksi Tanaman Peleng (spinacia oleracea LA) 5. Perancangan Aplikasi Penentuan Dosen Pembimbing Skripsi denan Menggunakan Metode Linier Congruent Method (LCM). 6. Reformasi Birokrasi Pemerintah dalam Menciptakan Pemerintahan Yang Bersih dan Bebas Korupsi, Kolusi dan Nepotisme. 7. Administrasi Pembinaan Peradilan Agama di Bawah Sistem Pembinaan Mahkamah agung. 8. Pembelajaran Fisika Melalui Media Internet. 9. Perbedaan Waktu Pupus Tali Pusat Pada Bayi Baru Lahir dengan Metode Perawatan Kasa Steril dan Kasa Alkohol 70% di Klinik Yanti Tahun 2014. 10. Penggunaan Media Internet dalam Pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan. 11. Peningkatan Aksesabilitas Matakuliah Matematika Diskrit Melalui Pemberdayaan E-Learning. 12. Pengetahuan Ibu Tentang Perkembangan Anak Autisme di Kidz Smile Therapy Centre For Kids Medan.
B1606624 | JUR WD-41.14 | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan (Rak Jurnal) | Available |
No other version available