TEXT-PDF
Harapan Tanah Garam
“Semangkuk sup akan terasa hambar apabila tidak ada garam”. Kalima ini menyiratkan jelas akan pentingnya garam dalam kehidupan. Tanpa keberadaan butir putih tersebut, mungkin kita tidak akan pernah merasakan rasa asin didunia ini. Maka beruntunglah kita karena dapat menikmati aneka masakan yang menggugah selera karena butir putih bernama garam. Jumlah produksi garam di Indonesia masih belum menyamai atau bahkan melebihi kebutuhan nasional. Alhasil, impor garam harus dilakukan untuk menyelesaikan permasalahan ini. Itulah latar belakang dari penerbitan buku ini. Buku ini membagikan kepada masyarakat luas mengenai potret kehidupan petani garam di Madura.
B1502329 | 612.39.6 Fra H | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Currently On Loan (Due on2021-08-26) |
No other version available