Text
Perkembangan dan konsolidasi lembaga negara pasca reformasi
Buku ini mengajak pembaca mencermati dan memahami berbagai perubahan yang terkait dengan lembaga negara di Indonesia, termasuk bagaimana perkembangan dan konsolidasinya. Buku ini juga menjelaskan mengenai mekanisme penyelesaian sengketa antarlembaga negara yang kewenangannya diatur dalam UUD 1945. Selain itu buku ini pun menggagas rumusan pengertian baru lembaga-lembaga mana saja yang dapat disebut sebagai lembaga negara. Hal ini sangat penting mengingat dengan munculnya berbagai lembaga baru dalam sistem ketatanegaraan kita pasca perubahan UUD 1945, maka pengertian yang selama ini kita kenal dan kita anut harus direvisi.
B1402213 | 320.15 JIM p | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
No other version available