Text
Ensiklopedi Sirah Nabi Muhammad SAW Jilid 6
Ensiklopedi Sirah Nabi Muhammad SAW memuat segala aspek sejarah Nabi yang disusun secara alfabetis, dari A sampai Z, untuk memudahkan pencarian yang dikehendaki. Disusun secara alfabetis yang memberdakan ensiklopedi sirah ini berbeda dengan buku sirah lainnya. Dilengkapi dan diperkaya ilustrasi visual menarik berupa gambar, peta, bagan, time line, kaligrafi dan khat ayat Al-Quran, serta foto-foto yang artistik sehingga asyik untuk dinikmati. Pada jilid ini, berisikan entri dari Asy-Syaima hinggan Az-Zubair ibnu al-Awwam.
B1401976 | ENS 11-(031) 297 (V.6) | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Currently On Loan (Due on2019-08-01) |
No other version available