Text
Pangan Biru MBG: Blue Food for MBG
Buku Pangan Biru MBG membahas tentang peran strategis pangan biru, khususnya ikan dan hasil perikanan dalam mendukung pemenuhan gizi anak Indonesia melalui Program Makan Bergizi Gratis (MBG). Buku ini menempatkan prikanan sebagai sumber protein unggul yang berkelanjutan, terjangkau, dan relevan bagi ketahanan pangan nasional. Pembahasan meliputi latar belakang permasalahan gizi dan stunting, potensi sumber daya perikanan Indonesia, serta keterkaitan pangan biru dengan penguatan ekonomi pesisir melalui program Kampung Nelayan Merah Putih dan Ekonomi Biru.
| B2600008 | 639:338.4 DON p | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available but not for loan - Repair |
No other version available