Text
Modul Instalasi Tenaga Kapal
Modul ini berisi penjelasan deskriptif mengenai instalasi tenaga di kapal perikanan yang meliputi penggerak utama kapal perikanan, kotak roda gigi, poros dan baling-baling kapal termasuk di dalamnya pengoperasian, pengendalian, serta perawatan dan perbaikan instalasi tenaga kapal perikanan. Selain itu, modul ini dilengkapi dengan contoh soal dan latihan soal untuk mengetahui sejauh mana pemahaman konsep yang diterima sebagai instrumen evaluasi pembelajaran. Modul ini dapat digunakan oleh taruna Politeknik Kelautan dan Perikanan maupun masyarakat umumnya sebagai salah satu sumber belajar mengenai instalasi tenaga kapal. Diharapkan, modul ini dapat membantu pembaca untuk menganalisa beberapa komponen sebagai tenaga kapal khususnya kapal perikanan melalui pemahaman teori secara praktis ilmu instalasi tenaga kapal
B22000285 | 629.12.014 YUN m | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
B22000286 | 629.12.014 YUN m | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
No other version available