Text
Teknologi Budidaya Udang Modern Dan Manajemen Pengawasannya
Udang menjadi sumber daya kelautan yang paling diminati selain cakalang dan ikan tuna. Ini dilihat dari hasil volume ekspor produk perikanan Indonesia pada tahun 2020 sebesar 239,23 ton atau sekitar 18,96%. Nilai ekspor pada tahun tersebut pun mencapai 2,04 milyar USD.
Dalam hal ini, upaya peningkatan udang dilakukan dengan dua cara yaitu intensifikasi dan ekstensifikasi. Intensifikasi yaitu dengan cara meningkatkan pembudidaya dan produktivitas. Upaya ini dilakukan dengan memanfaatan tambak yang produktivitas nya masih rendah. Dalam meningkatkan produktivitas in harus melakukan inovasi dengan berbasis teknologi dan manajemen seperti platform usaha bisnis yang kekinian.
Sedangkan ekstensifikasi adalah dengan cara perluasan tambak di wilayah yang berpotensi serta fasilitas pendukungnya. Budidaya udang ini mempunyai peluang yang sangat besar dengan adanya kebijakan nasional yang mendukung. Pembudidayaan perikanan menjadi prioritas antara lain dengan adanya kebijakan peningkatan nilai produksi udang nasional hingga 250% pada 2024.
B22000007 | 639.512 IND t | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
No other version available