Text
Kamus Kelautan: Suplemen Buku Pesisir dan Laut Kita
Indonesia merupakan negara maritim dengan sumber daya laut yang sangat kaya. Pengetahuan tentang laut secara formal, terutama di sekolah-sekolah dasar dan menengah masih sangat kurang sehingga masih diperlukan adanya informasi-informasi tentang pengetahuan kelautan. Buku kamus kelautan ini dibuat untuk mempermudah dalam memahami dan mengembangkan pendidikan kelautan yang berisi istilah-istilah kelautan yang berhubungan dengan ekologi. Buku ini sebagian besar mengacu pada buku “Pesisir dan Laut Kita”.
B21000044 | REF 11.639 (038) | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
No other version available