Text
Karakterisasi Perikanan Karang Di Taman Wisata Perairan Kepulauan Anambas, Kepulauan Riau
Buku ini disusun berdasarkan hasil kajian yang dilakukan yang melibatkan kelompok masyarakat di sekitar Taman Wisata Perairan (TWP) Kepulauan Anambas. Tujuannya adalah untuk mengenal potensi dan karakterisasi serta rencana pengelolaan sumberdaya ikan karang yang berkelanjutan dalam bentuk Pengelolaan Akses Area Perikanan (PAAP). Harapannya, dengan adanya buku ini masyarakat bisa mengetahui bahwa potensi sumberdaya ikan karang di TWP Kepulauan Anambas sangat besar dan masih memiliki kelimpahan yang tinggi sebagai target penangkapan nelayan karena memliki nilai ekonomi tinggi.
B20000340 | PRO KKP 15-338 (084.28)(921) | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
No other version available